Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jepang Tantang Korea di Semifinal

Kompas.com - 15/05/2015, 17:18 WIB
DONGGUAN, KOMPAS.com - Jepang meraih kemenangan dramatis atas Denmark, 3-2, pada perempat final Piala Sudirman di Dongguan, Tiongkok, Jumat (15/5/2015). Jepang pun berhak melangkah ke semifinal.

Kemenangan Jepang dipastikan pasangan ganda putri Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi yang turun pada partai kelima. Matsutomo/Takahashi menundukkan Line Kjaersfeldt/Sara Thygesen lewat pertarungan tiga gim, 19-21, 21-7, 21-19, dalam 1 jam 3 menit.

Pada pertemuan Jepang dan Denmark ini, ada tiga pertandingan yang harus diselesaikan dengan rubber game. Selain ganda putri, partai ganda campuran dan tunggal putra juga harus diselesaikan lewat pertarungan tiga gim.

Kemenangan 3-2 ini mengantar Jepang ke semifinal untuk menghadapi Korea Selatan yang lebih dulu lolos setelah mengalahkan Malaysia 3-1, Kamis (14/5/2015).

Berikut hasil pertandingan Jepang vs Denmark.
Ganda Campuran: Kenta Kazuno/Ayane Kurihara vs Mads Pieler Kolding/Sara Thygesen (9-21, 21-16, 13-21)
Tunggal Putra: Kento Momota vs Viktor Axelsen (21-15, 17-21, 21-9)
Tunggal Putri: Nozomi Okuhara vs  Line Kjaersfeldt (21-12, 21-8)
Ganda Putra: Hiroyuki Endo/Kenichi Hayakawa vs Kim Astrup/Mads Pieler Kolding (19-21, 15-21)
Ganda Putri: Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi vs  Line Kjaersfeldt/Sara Thygesen (19-21, 21-7, 21-19)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Timnas Indonesia
Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Liga Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Liga Inggris
Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Liga Indonesia
Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Liga Lain
Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com