Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alumnus ITB yang Berkarya di Dunia Formula 1

Kompas.com - 30/10/2014, 12:22 WIB
Azwar Ferdian

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Indonesia punya banyak anak bangsa yang berprestasi, dengan kiprah hingga ke luar negeri. Salah satunya adalah Stephanus Widjanarko yang menjadi salah satu tim pengembangan dengan tugas mendesain mobil balap Formula 1 bersama tim Scuderia Torro Rosso.

Stephanus merupakan lulusan Teknik Mesin Institut Teknologi Bandung (ITB) angkatan 2004. Tephie, demikian ia akrab disapa, menjadi bagian tim desain Scuderia Toro Rosso dengan tugas mendesain computational fluid dynamics (CFD), aerodinamika di bagian eksternal aero development.

"Saya bertugas untuk merancang bagian depan berdasarkan sisi aerodinamisnya. Secara detail, ini ada pada bagian sayap depan, hidung, forward barge board, tata letak suspensi, dan pelindung ban," ujar Stephanus, dilansir dar laman resmi ITB, Selasa (28/10/2014).

Tim Scuderia Toro Rosso bermarkas di Faenza, Italia, dipimpin direktur teknis James Key. Musim ini, Toro Rosso dibela dua pebalap, Jean-Éric Vergne asal Perancis dan pebalap asal Rusia, Daniil Kvyat. Kedua pebalap tersebut menggunakan mobil Toro Rosso STR9 bermesin Renault Energy F1-2014 1,6 liter, V6, plus turbo.

Sayangnya, Scuderia Toro Rosso tidak terlalu sukses pada F1 musim ini. Tim yang berada di bawah Renault tersebut berada di posisi ketujuh klasemen konstruktor, dengan mengoleksi 29 poin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com