Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Vega Bidik Gelar Ketiga

Kompas.com - 24/09/2014, 00:03 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

DENPASAR, Kompas.com -  Vega Vio Nirwanda mengalahkan wakil tuan rumah, James Ronaldo S asal Pelatprov Bali di babak kedua Djarum Sirkuit Nasional (Djarum Sirnas) Li Ning Bali/NTB/NTT Open 2014, Selasa (23/09/2014).

Vega yang merupakan unggulan pertama tunghal taruna putra  menang dalam tiga gim 21-15, 10-21 dan 21-17.

“Saya harus optimis dari awal kalau saya bisa meraih gelar ketiga tahun ini, semoga bisa tercapai,” ungkap Vega.

Kemenangan ini membawa Vega untuk berjumpa dengan Candra Sim dari PB Tangkas. Candra melangkah ke babak ketiga usai mengalahkan Rizky Ariandi asal Pelatprov DKI Jakarta, juga dengan tiga gim 14-21, 22-20 dan 21-13.

Vega sendiri memiliki ambisi untuk bisa bergabung dengan Pelatnas, Cipayung, dimana disana pemain terbaik tanah air berlatih untuk meneruskan tradisi bulutangkis Indonesia di kancah dunia.

"Target tahun ini pokonya saya minimal bisa juara Djarum Sirnas tiga kali. Selain itu, sayapun berharap besar jika awal tahun depan saya menargetkan sudah masuk Pelatnas,” pungkasnya.

Vega berhasil mencatatkan dirinya sebagai juara di Djarum Sirnas DKI Jakarta dan Djarum Sirnas Jawa Tengah. Langkah Vega untuk menjadi juara pun tidak akan mudah, ada unggulan tujuh, Imam Adi Kusuma asal PB Jaya Raya yang mungkin akan ia jumpai di perempat final, sementara di partai semifinal sepertinya unggulan tiga asal PB Tangkas, Vicky Angga Saputra akan menjadi lawan ia selanjutnya. Sementara di partai puncak, yang menjadi lawan ideal atlet berusia 17 tahun itu adalah unggulan dua, Panji Ahmad Maulana yang tak lain rekannya asal PB Mutiara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com