Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hamilton Tercepat, Rosberg Tertahan di Garasi

Kompas.com - 06/09/2014, 17:39 WIB
MONZA, KOMPAS.com - Pebalap Mercedes, Lewis Hamilton, mendapat tambahan rasa percaya diri jelang sesi kulaifikasi GP Italia. Pada sesi latihan ketiga yang berlangsung 60 menit di Sirkuit Monza, Sabtu (6/9/2014), Hamilton keluar sebagai pencatat waktu tercepat.

Jika Hamilton yang mengalami masalah pada mesin ketika menjalani sesi latihan kedua, Jumat (5/9/2014), kali ini giliran rekan satu timnya, Nico Rosberg, yang tersandung masalah.

Pebalap Jerman tersebut mengalami masalah pada gearbox setelah hanya menjalani satu putaran. Belum ada kepastian apakah dia harus mengganti gearbox. Jika benar terjadi, dia akan mendapat penalti.

Dengan Rosberg berada di garasi, Hamilton leluasa menjalani sesi. Dia menjadi yang tercepat, dengan Fernando Alonso dari tim Ferrari menyusul di urutan kedua, 0,4 detik lebih lambat. Rekan satu tim Alonso, Kimi Raikkonen, hanya menjadi tercepat ketujuh.

Penampilan Williams terus membaik pada tiap sesi latihan. Pada sesi ketiga ini, Valtteri Bottas dan Felipe Massa masing-masing berada di urutan ketiga dan keempat.

Rosberg bukanlah satu-satunya pebalap yang menghadapi masalah pada sesi ini. Adrian Sutil menghadapi masalah hidrolik, sementara Sergio Perez hanya bisa menyelesaikan setengah sesi setelah mengalami masalah gearbox.

Para pebalap akan menjalani sesi kualifikasi hari ini mulai pukul 14.00 waktu setempat (19.00 WIB).

Hasil Sesi Latihan Ketiga GP Italia, Sabtu (6/9/2014):
1. Lewis Hamilton Britain Mercedes-Mercedes 1m 25.519s 23 laps 
2. Fernando Alonso Spain Ferrari-Ferrari 1m 25.931s 13 laps 
3. Valtteri Bottas Finland Williams-Mercedes 1m 26.090s 19 laps 
4. Felipe Massa Brazil Williams-Mercedes 1m 26.114s 18 laps 
5. Jenson Button Britain McLaren-Mercedes 1m 26.242s 21 laps 
6. Sebastian Vettel Germany Red Bull-Renault 1m 26.290s 17 laps 
7. Kimi Raikkonen Finland Ferrari-Ferrari 1m 26.327s 15 laps 
8. Daniil Kvyat Russia Toro Rosso-Renault 1m 26.437s 21 laps 
9. Daniel Ricciardo Australia Red Bull-Renault 1m 26.482s 16 laps 
10. Nico Hulkenberg Germany Force India-Mercedes 1m 26.608s 17 laps 
11. Kevin Magnussen Denmark McLaren-Mercedes 1m 26.829s 20 laps 
12. Esteban Gutierrez Mexico Sauber-Ferrari 1m 27.207s 18 laps 
13. Sergio Perez Mexico Force India-Mercedes 1m 27.312s 10 laps 
14. Jean-Eric Vergne France Toro Rosso-Renault 1m 27.479s 22 laps 
15. Adrian Sutil Germany Sauber-Ferrari 1m 27.498s 12 laps 
16. 
Jules Bianchi France
Marussia-Ferrari 1m 28.025s 19 laps 
17. Pastor Maldonado Venezuela Lotus-Renault 1m 28.137s 20 laps 
18. Kamui Kobayashi Japan Caterham-Renault 1m 28.265s 21 laps 
19. Romain Grosjean France Lotus-Renault 1m 28.459s 14 laps 
20. Max Chilton Briton Marussia-Ferrari 1m 28.579s 19 lap 
21. Marcus Ericsson Sweden Caterham-Renault 1m 29.251s 22 laps 
22. Nico Rosberg Germany Mercedes-Mercedes No time 3 laps

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com