Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hendra/Ahsan Gagal Persembahkan Gelar

Kompas.com - 15/06/2014, 16:18 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, gagal mempertahankan gelar juara turnamen Jepang Terbuka Superseries setelah dikalahkan ganda Korea, Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong, Minggu (15/6/2014).

Dalam pertandingan final yang berlangsung di Tokyo Metropolitan Gymnasium ini, Hendra/Ahsan menyerah dalam dua gim 12-21, 24-26.

Di gim pertama, pasangan Korea mendominasi pertandingan sepenuhnya. Pukulan Hendra/Ahsan sama sekali tidak menyulitkan pasangan Korea ini, bahkan sering melakukan unforced error. Hendra/Ahsan menyerah 12-21.

Pada gim kedua, pasangan Indonesia mampu keluar dari tekanan dan memimpin 19-16 hingga game point 20-18. Namun, pasangan Korea ini mampu mengatasi ketertinggalan dan memaksa deuce 20-20 hingga 22-22. Bahkan, mereka mampu menutup pertandingan 24-22 saat satu pukulan Ahsan gagal.

Dengan hasil ini, tim Indonesia gagal membawa gelar dari Jepang Terbuka Superseries tahun ini. Empat gelar yang sudah diperebutkan dibagi rata empat negara: Tiongkok, Jepang, Malaysia, dan Korea.

Satu nomor final yang belum dilangsungkan adalah nomor ganda campuran antara unggulan pertama asal Tiongkok, Zhang Nan/Zhao Yunlei, yang menghadapi ganda Jerman, Michael Fuchs/Birgit Michels.

Hasil final Jepang Terbuka Superseries:
Xuerui Li [Tiongkok/1]-Tau Tzu Ying Tai [Taiwan/6] 21-16 21-6
Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi [Jepang/3]-Reika Kakiiwa/Miyuki Maeda [Jepang/4] 21-13 21-17
Lee Chong Wei [Malaysia/1]-Hu Yun [Hong Kong/8] 21-14 21-12
Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong [Korea/5]-Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan [Indonesia/1] 21-12 26-24

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com