Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pacquiao Diminta Tinggalkan Bob Arum

Kompas.com - 15/02/2014, 23:21 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis


LAS VEGAS, Kompas.com - Kubu juara tinju sejati Floyd Mayweather meminta petinju Filipina Manny Pacquiao meninggalkan promotor Bob Arum jika ingin menghadapi petinju AS tersebut.

Ayah Maywather, Floyd Sr mengatakan`meninggalkan Bob Arum adalah satu langkah terbaik bagi Pacquiao apabila benar-benar ingin menghadapi anaknya.

"Saya kira Pacquiao harus menghadapi anak saya," kata Mayweather Sr. "Jangan libatkan Bob Arum dan wujudkanlah keinginan tersebut."

Menurutnya, pembicaraan tentang perwujudan mega tarung ini akan lebih mudah bila tidak melibatkan Bob Arum. Ia menyebut tidak memiliki masalah pribadi dengan Arum.

"Tidak ada masalah dengan meninggalkan dia (Arum). Oscar De la Hoya meninggalkan Arum, anak saya pun meninggalkan Arum," ungkapnya. Padahal saat mereka melakukan itu, merek adalah petinju terbaik di dunia."

"Bob Arum selalu bersikap baik terhadap saya saat anak saya masih di bawah dia," katanya lagi.

Kontrak Pacquiao dengan Top Rank pimpinan Bob Arum sebenarnya berakhir 31 Desember lalu, namun ia memperpanjangnya hingga akhir 2014.  Bahkan kemungkinan ia akan memperbaruinya hingga 2015.

Dengan posisi sebagai petinju Top Rnk, Pacquiao kemungkinan hanya akan menghadapi petinju-petinju di bawah manajemen yang sama. Ia akan menghadapi Brandon Rios, Timothy Bradley, Ruslan Provodnikov atau nama-nama esperti Mike Alvarado atau Mike Garcia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Sports
Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com