Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sergio Perez Setuju Poin Ganda pada Seri Terakhir Formula One

Kompas.com - 16/12/2013, 10:45 WIB
SILVERSTONE, KOMPAS.com - Sergio Perez berani menentang arus. Saat beberapa pihak menentang rencana FIA (Federasi Otomobil Internasional) untuk menggandakan poin pada seri terakhir Formula One mulai musim depan, pebalap Meksiko ini justru menyatakan dukungan atas rencana tersebut.

Penggandaan poin ini diharapkan akan menambah kualitas persaingan para pebalap hingga seri terakhir. Juara dunia tiga kali, Sebastian Vettel, adalah salah satu yang melancarkan kritik atas rencana tersebut. Dia lebih suka dengan sistem sebelumnya yang dinilai orisinal.

Perez, yang musim depan akan membalap untuk Force India, melihat dengan cara berbeda. Menurutnya, penggandaan poin ini akan akan memiliki dampak lebih besar pada setengah dari para peserta.

"Menurut saya, ini jelas perubahan peraturan yang akan memiliki dampak pada bagaimana kamu mengakhiri musim -bagi beberapa pebalap ini adalah keputusan yang benar, tetapi bagi beberapa pebalap ini salah. Tetapi, saya melihatnya sebagai hal positif," kata Perez.

"Saya rasa ini akan memunculkan balapan yang lebih baik pada seri terakhir, dengan ada kemungkinan segala sesuatu bisa berubah baik dalam klasemen pebalap maupun konstruktor. Jelas bahwa satu balapan akan jadi sangat berpengaruh pada hasil akhir. Tetapi, ini punya efek dua arah bagi semua orang. Saya tidak ada masalah dengan (perubahan) aturan ini."

Perez yang pada musim 2013 membalap untuk McLaren, tahun depan akan berpartner dengan Nico Hulkenberg di Force India.

Seri terakhir musim 2014 akan berlangsung di Abu Dhabi, pada 23 November.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com