Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cedera Sony dan Ricky Mengundurkan Diri dari Indonesia GPG

Kompas.com - 28/09/2013, 15:28 WIB
Norma Gesita

Penulis

YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Unggulan dua tunggal putra, Sony Dwi Kuncoro, mundur diri dari semifinal Yonex-Sunrise Indonesia Open Grand Prix Gold (GPG) 2013, karena cedera pada engkel kaki kanan.

"Iya benar, Sony sudah cedera sejak game ketiga melawan Thailand (Suppanyu Avihingsanon), kemarin. Tapi waktu itu masih ditahan. Sekarang saya tidak mau ambil risiko," aku Joko Suprianto, pelatih nasional tunggal putra, di GOR Amongraga, Yogyakarta, Sabtu (28/9/2013).

Mundurnya Sony, memuluskan jalan Dionysius Hayom Rumbaka ke babak final, Minggu (29/9/2013). "Tidak ada masalah karena tunggal putra sudah pasti dapat gelar," lanjut Joko.

Babak semifinal tunggal putra memang menjadi milik Indonesia. Selain Sony dan Hayom, Simon Santoso dan Tommy Sugiarto juga maju ke babak ini dan sedang bertanding untuk merebut tike ke babak final.

Selain Sony, Ricky Karanda Suwardi juga mendapat sakit pinggang dan terpaksa mundur. "Pinggangnya sakit setelah bertanding kemarin," kata pelatih ganda putra, Herry Iman Pierngadi.

Ricky yang berpasangan dengan Berry Anggriawan, seharusnya bertanding melawan unggulan dua, Angga Pratama/Rian Agung Saputro, sore ini.

Angga/Rian akan melaju ke final dan menunggu pemenang laga antara dua ganda Indonesia, Ronald Alexander/Selvanus Geh, dan Gideon Markus Fernaldi/Markis Kido. Seperti tunggal putra, Indonesia juga dipastikan meraih gelar juara di nomor ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mauricio Pochettino Tinggalkan Chelsea Setelah Hanya Satu Musim

Mauricio Pochettino Tinggalkan Chelsea Setelah Hanya Satu Musim

Liga Inggris
Ronaldo Perkuat Portugal di Piala Eropa 2024, Kans Pecahkan Rekor

Ronaldo Perkuat Portugal di Piala Eropa 2024, Kans Pecahkan Rekor

Internasional
Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing Piala AFF 2024 Vs Vietnam

Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing Piala AFF 2024 Vs Vietnam

Timnas Indonesia
Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Internasional
Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Liga Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia pada Piala AFF 2024

Jadwal Timnas Indonesia pada Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Liga Indonesia
Daftar Skuad Inggris untuk Euro 2024: Tanpa Rashford-Henderson, Ada Maguire

Daftar Skuad Inggris untuk Euro 2024: Tanpa Rashford-Henderson, Ada Maguire

Internasional
Toni Kroos Pensiun, Ruang Ganti Real Madrid Terguncang

Toni Kroos Pensiun, Ruang Ganti Real Madrid Terguncang

Liga Spanyol
Toni Kroos Gantung Sepatu Setelah Piala Eropa 2024

Toni Kroos Gantung Sepatu Setelah Piala Eropa 2024

Internasional
Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Badminton
Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Liga Inggris
Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com