Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ditenangkan Taufik, Saina Nehwal Menang atas Sindhu

Kompas.com - 16/08/2013, 15:52 WIB
Norma Gesita

Penulis

NEW DELHI, KOMPAS.com — Tunggal putri India, Saina Nehwal, berhasil memenangkan pertandingan melawan yuniornya, PV Sindhu, dengan skor 21-19, 21-8, di Indian Badminton League, Kamis (15/8/2013).

Peraih medali perak Olimpiade 2012 ini merasakan tekanan yang sangat kuat sebelum bertanding. Hampir semua media di India menggembar-gemborkan pertandingannya melawan Sindhu yang menjadi bintang baru bulu tangkis India. Hal ini membuat Nehwal merasa seperti orang luar yang menantang Sindhu si favorit masyarakat.

"Saya merasa media membuat saya kalah, bahkan sebelum mulai bertanding," kata Nehwal seusai pertandingan. Nehwal berterima kasih kepada rekan satu timnya, Taufik Hidayat, yang menenangkannya pada jeda game pertama.

"Pada pertengahan game pertama, skor kami ketat, Taufik meminta saya untuk tetap tenang. Dia juga memberi tahu kalau dia merasakan tekanan yang sama ketika bermain di Indonesia," kata Nehwal.

Tim Hyderabad Hotshots tempat Nehwal dan Taufik bergabung, mengalahkan tim Awadhe Warriors tempat Sindhu berada, dengan skor 3-2.

Hyderabad Hotshots (HH) vs Awadhe Warriors (AW), 3-2:
Tunggal Putra: Tanongsak Saemsomboonsuk (Thailand) (HH) v RMV Gurusaidutt (India) (AW) [15-21, 21-14, 11-9]
Tunggal Putri: Saina Nehwal (India) (HH) beat PV Sindhu (India) (AW) [21-19, 21-8]
Ganda Putra: V Shem Goh/Khim Wah Lim  (Malaysia) (HH) v Markis Kido (Indonesia)/Mathias Boe (Denmark) (AW) [14-21, 20-21]
Tunggal Putra: Ajay Jayaram (India) (HH) v K Srikanth (India) (AW)  [17-21, 19-21]
Ganda Campuran: V Shem Goh (Malaysia)/Pradnya Gadre (India) (HH) v Markis Kido (Indonesia)/Sapsiree Taerattanachal (Thailand) (AW) [21-9, 19-21, 11-8]

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia
PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

Internasional
Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas Indonesia
Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com