Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Indonesia Open 2019, Fajar/Rian Lolos ke Perempat Final

Kompas.com - 18/07/2019, 18:27 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Fajar Alfian Muhammad/Rian Ardianto menyusul keempat pasangan ganda putra Indonesia lainnya ke perempat final Indonesia Open 2019.

Fajar/Rian lolos melaju ke perempat final seusai mengandaskan perlawanan wakil Taiwan, Liao Min Chun/Su Ching Heng pada babak 16 besar di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (18/7/2019).

Fajar/Rian menyingkirkan Liao/Su dengan skor 21-12, 21-11 setelah bertanding selama 33 menit.

Baca juga: Hasil Indonesia Open 2019, Marcus/Kevin Lolos, Ricky/Angga Tersingkir

Tidak ada perlawanan berarti dari Liao/Su sehingga Fajar/Rian bisa menang dengan mudah.

Pada gim pertama, Fajar/Rian mendapatkan consecutive points sebanyak enam kali.

Sementara itu, pada gim kedua, mereka berhasil mencatatkan consecutive points delapan kali.

Dengan kemenangan ini, total Indonesia berhasil mengirimkan lima wakil pasangan ganda putra di babak perempat final Indonesia Open 2019.

Mereka adalah Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya, Ricky Karandasuwardi/Angga Pratama, Wahyu Nayaka Arya Pangkaryanira/Ade Yusuf Santoso, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.

Pada laga selanjutnya, Fajar/Rian akan menunggu pemenang duel sesama pasangan ganda Jepang, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi melawan Takeshi Kamura/Keigo Sonoda.

Baca juga: Hasil Indonesia Open 2019, Jonatan Christie Raih Tiket Perempat Final

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Timnas Indonesia
Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Liga Champions
Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Liga Inggris
Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Liga Inggris
Klasemen Piala Asia U23 2024: Qatar Puncaki Grup A Usai Bekuk Indonesia

Klasemen Piala Asia U23 2024: Qatar Puncaki Grup A Usai Bekuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com