Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pulang dari Madrid, Petinju Daud Yordan Berlatih di Bali

Kompas.com - 12/07/2019, 16:59 WIB
Josephus Primus

Penulis

KENDARI, KOMPAS.com - Petinju Daud Yordan baru saja pulang dari Madrid, Spanyol.

Daud yang kini menjadi pemegang gelar WBO Intercontinental Kelas Ringan (61,2 kilogram) berlatih di ibu kota Spanyol itu.

Laman antaranews.com, hari ini menunjukkan, Daud baru saja tiba di Bali.

"Iya saya baru tiba di Bali setelah menempuh perjalanan dari Madrid," tuturnya.

Di Bali, Daud Yordan langsung mempersiapkan diri berlatih.

Kabarnya, Daud mempersiapkan diri untuk pertarungan pada 4 Agustus 2019.

Daud akan bertarung di Pattaya, Thailand.

Latihan


Petinju kelas ringan Indonesia, Daud Yordan, berpose dengan sabuk juara WBA Asia dalam jumpa pers di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan, Rabu (25/4/2018).VERDI HENDRAWAN/BOLASPORT.COM Petinju kelas ringan Indonesia, Daud Yordan, berpose dengan sabuk juara WBA Asia dalam jumpa pers di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan, Rabu (25/4/2018).

Di Madrid, Daud Yordan berlatih selama dua bulan.

Di kota itu, Daud dilatih oleh Inigio Martin.

Awalnya, latihan di Madrid sebagai persiapan laga di Jerman.

Tapi, pertarungan di Jerman batal lantaran tak ada kesepakatan dengan promotor di sana.

Akhirnya, Daud, kelahiran Sukadana, Kalimantan Barat, 10 Juni 1987, pulang ke Tanah Air.

Di Bali, Daud dilatih oleh Pino Bahari.

Thailand


Aksi Daud Yordan (kiri) saat berhadapan dengan Campee Phayom di OCBC Arena, Singapura, Sabtu (25/3/2017).ISTIMEWA Aksi Daud Yordan (kiri) saat berhadapan dengan Campee Phayom di OCBC Arena, Singapura, Sabtu (25/3/2017).

Informasi datang dari Managing Director Mahkota Promotion Ugyen Richen Sim menunjukkan, laga di Thailand untuk Daud bertajuk "WBC International Challenge Belt by ABCO".

"Lawan Daud adalah petinju tuan rumah," tutur Sim.

Daud Yordan memulai karier tinju di kelas bulu 57,1 kilogram.

Ia meraih gelar juara IBO setelah menang KO atas petinju Filipina Lorenzo Villanueva.

Pertandingan digelar di Singapura pada 5 Mei 2012.

Daud Yordan mempertahankan gelar di Singapura pada 9 September 2012.

Ia menumbangkan penantangnya petinju Mongolia Choi Tseveenpurev.

Daud kalah dari petinju asal Afrika Selatan Simpiwe Vetyeka.

Pertandingan digelar di Jakarta pada 14 April 2013.

Daud lantas memutuskan naik kelas ke kelas ringan 61,2 kilogram.

Debut di kelas ringan itu ditandai dengan kemenanhgan atas petinju Argentina.

Nama petinju itu Daniel Eduardo Brizuela.

Pertandingan digelar di Australia pada 6 Juli 2013.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com