Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Depok Bangun GOR, Prioritaskan Tiga Cabor

Kompas.com - 11/07/2019, 18:31 WIB
Josephus Primus

Penulis

DEPOK, KOMPAS.com - Pemerintah Kota Depok, Provinsi Jawa Barat segera membangun gedung olah raga (GOR).

Menurut laman antaranews.com, hari ini, GOR tersebut merupakan fasilitas penunjang berolahraga bagi warga setempat.

Menurut Kepala Dinas Perumahan dan Permukiman Pemerintah Kota Depok Dudi Mi'raz, pihaknya memberikan tiga prioritas cabang olahraga (cabor) usai GOR dibangun.

"Ketiga cabang itu adalah voli, basket, dan bulutangkis," tuturnya.

Menurut Dudi, GOR yang akan dibangun berstandar nasional.

"Letaknya di kawasan Grand Depok City (GDC)," imbuh Dudi.
 
Persisnya, GOR berada di wilayah Kelurahan Kalimulya, Kecamatan Cilodong, Kota Depok.

Menurut rencana, GOR akan dihias ornamen Betawi.


Penampakan alun-alun Kota Depok Tahap I di Grand Depok City, Depok, Jawa Barat, Rabu (19/6/2019). Pemerintah Kota Depok menganggarkan Rp 50,2 miliar untuk pembangunan alun-alun Depok tahap II.KOMPAS.COM/KRISTIANTO PURNOMO Penampakan alun-alun Kota Depok Tahap I di Grand Depok City, Depok, Jawa Barat, Rabu (19/6/2019). Pemerintah Kota Depok menganggarkan Rp 50,2 miliar untuk pembangunan alun-alun Depok tahap II.

"GOR dibangun akhir Juli," kata Dudi.

Luas lahan keseluruhan ada 4.173 meter persegi.

Fasilitas yang ada di GOR antara lain ruang tamu, ruang tiket, ruang ganti, ruang informasi, ruang pelatih, ruang VIP, selasar, gudang, dan toilet.

Dana pembangunan GOR berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).

Totalnya mencapai Rp 460 juta.

"Targetnya, pembangunan selesai pada pertengahan Desember tahun ini," pungkas Dudi Mi'raz.  

Tim bola voli putri Indonesia (biru) sedang menghadapi Vietnam B pada laga fase Grup B VTV International Volleyball Cup 2017, di GOR Nha Thi Dau, Hai Duong, Selasa (12/7/2017).VTV.VN Tim bola voli putri Indonesia (biru) sedang menghadapi Vietnam B pada laga fase Grup B VTV International Volleyball Cup 2017, di GOR Nha Thi Dau, Hai Duong, Selasa (12/7/2017).


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com