Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

INFOGRAFIK: Mereka dengan Predikat Terbaik di NBA Musim 2018-2019

Kompas.com - 26/06/2019, 16:59 WIB
Akbar Bhayu Tamtomo,
Bayu Galih

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kompetisi bola basket NBA untuk musim 2018 - 2019 telah ditutup manis dengan kemenangan Toronto Raptors atas Golden State Warriors dalam enam laga final pada awal Juni 2019.

Meski begitu, sejumlah bintang NBA yang cemerlang sepanjang musim reguler 2018-2019 baru saja diumumkan.

Bintang terang di liga NBA tak hanya milik forward Milwaukee Bucks, Giannis Antetokounmpo yang terpilih sebagai pemain terbaik atau Most Valuable Player (2019), Sejumlah nama juga tercatat sebagai yang terbaik untuk sejumlah posisi.

Pendatang baru atau rookie terbaik tahun ini milik guard/forward Dallas Maverick, Luca Doncic. Sedangkan guard LA Clippers terpilih sebagai pemain cadangan terbaik dan mempertahankan Sixth Man Award.

Bintang Utah Jazz, Rudy Gobert, tak mau kalah dengan mempertahankan predikat pemain bertahan terbaik. Center asal Perancis ini meraih NBA Defensive Player of the Year.

Kejutan besar diperlihatkan forward Toronto Raptors, Pascal Siakam. Tidak hanya bersinar di final NBA dan meraih gelar juara, Siakam juga dianggap sebagai pemain yang paling berkembang sepanjang musim lalu.

Penghargaan hiburan didapatkan Derrick Rose. Pertandingan saat guard Minnesota Timberwolves ini mencetak 50 poin dipilih fans sebagai momen terbaik tahun ini. Peraih MVP pada 2011 ini dicintai fans NBA karena bisa bangkit meski dilanda cedera serius.

Siapa saja sosok yang dianggap terbaik di NBA musim ini? Berikut infografiknya:

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: NBA Awards 2019

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga 1: Gol Victor Bikin PSM Vs Borneo FC 1-1, Madura United Vs PSS Seri

Hasil Liga 1: Gol Victor Bikin PSM Vs Borneo FC 1-1, Madura United Vs PSS Seri

Liga Indonesia
Pengamat Tanah Air Soal Nilai Plus dan PR bagi Timnas Indonesia

Pengamat Tanah Air Soal Nilai Plus dan PR bagi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
David da Silva Mogok Latihan dan Bertanding, Masalah Sensitif dengan Persib

David da Silva Mogok Latihan dan Bertanding, Masalah Sensitif dengan Persib

Liga Indonesia
Persija Kembali Main di Jakarta Saat Jamu Persis di SUGBK

Persija Kembali Main di Jakarta Saat Jamu Persis di SUGBK

Liga Indonesia
Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Internasional
Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liga Inggris
Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com