Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Punya Cedera Lutut? Tetaplah Berolahraga

Kompas.com - 01/04/2019, 20:58 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Meski Anda punya cedera lutut, tetaplah berolahraga.

"Jangan berhenti berolahraga sama sekali," kata Sofia Yuniarti, instruktur di pusat kebugaran Celebrity Fitness di Gandaria City, Jakarta, Sabtu (30/3/2019).

Kendati begitu, Sofia menekankan bahwa hal paling penting adalah bersikap bijak terhadap cedera lutut yang dialami.

"Kita wise dulu ya sama cedera lutut," tutur Sofia yang menekuni olahraga panjat sejak SMP pada 2002.

Menurut pengalaman Sofia, ada banyak olahraga kebugaran yang bisa dilakukan meski cedera lutut melanda.

"Kita bisa melatih push up, pull up, latihan otot lengan dan sebagainya," tutur Sofia yang dalam kesempatan itu juga memperkenalkan program baru bernama CelfitTV.

Di program CelfitTV, Sofia menjadi satu instruktur untuk olahraga kebugaran.

Sakit lutut saat berlarilzf Sakit lutut saat berlari

Program CelfitTV
Suasana latihan kebugaran di Celebrity Fitness Gandaria City Jakarta. Celebrity Fitness meluncurkan CelfitTV pada Sabtu (30/3/2019).

CelfitTV berisi program olahraga mulai dari olahraga yoga, latihan kardio dan HIIT, latihan kekuatan dan olahraga dance.Kompas.com/Josephus Primus Suasana latihan kebugaran di Celebrity Fitness Gandaria City Jakarta. Celebrity Fitness meluncurkan CelfitTV pada Sabtu (30/3/2019). CelfitTV berisi program olahraga mulai dari olahraga yoga, latihan kardio dan HIIT, latihan kekuatan dan olahraga dance.

Pada program itu juga, terang Country Manager Celebrity Fitness Indonesia David Prosser, tersedia program-program olahraga yoga, olahraga kardio, olahraga rehabilitasi pasca-cedera dan lainnya.

Hingga kini, sudah tersedia sekitar 100 video yang bisa disaksikan dan dijadikan alat bantu bagi penyuka olahraga kebugaran yang, mungkin, belum sempat datang ke pusat kebugaran lantaran kesibukan.

Lebih lanjut, imbuh Prosser, ada hal yang membedakan CelfitTV dengan program latihan online lainnya.

"Program kami diisi oleh talenta lokal terbaik yang terpilih dari berbagai jenis olahraga," tuturnya.

Prosser menambahkan pula, program CelfitTV bisa dilihat pada laman celfittv.com .

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com