Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Motor Balap Milik Mendiang Nicky Hayden Segera Dijual

Kompas.com - 14/03/2019, 18:16 WIB
Nugyasa Laksamana,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Motor balap terakhir milik mendiang pebalap Amerika Serikat, Nicky Hayden, dikabarkan akan dijual ke publik.

Tim World Superbike, Ten Kate Racing, dikabarkan bakal menjual motor balap Honda CBR 1000 RR Fireblade SP2 yang menjadi tunggangan terakhir Hayden sebelum meninggal.

Baca juga: Cedera Hamstring, Ousmane Dembele Absen Bela Barcelona Selama 1 Bulan

Dikutip BolaSport.com dari GPOne dan Tuttomotoriweb, motor tersebut kabarnya dijual dengan banderol harga 85 ribu-95 ribu euro atau senilai Rp 1,5 miliar.

Harga yang dipatok tim Ten Kate Racing memang terbilang tidak murah lantaran ada spesifikasi tinggi yang melekat pada CBR 1000 RR Fireblade SP2 ini.

Ten Kate Racing menempatkan teknologi yang digunakan dalam kejuaraan World Superbike pada motor yang dijual ini, termasuk perangkat elektronik dari Magneti Marelli.

Tak hanya perangkat elektronik saja, beberapa spare part motor yang digunakan untuk kejuaraan World Superbike lain juga masuk ke dalam paket penjualan.

Calon pembeli CBR 1000 RR akan mendapatkan sertifikat keaslian yang ditandatangani oleh tim Ten Kate Racing.

Baca juga: Willian Berharap Eden Hazard Bertahan di Chelsea

Maka dari itu, sekarang para penggemar olahraga balapan motor bisa mewujudkan mimpinya memiliki salah satu motor yang digunakan pada kejuaraan dunia, World Superbike.

Nicky Hayden sudah meninggal dunia pada 22 Mei 2017 dalam usia 35 tahun. Ia meninggal dunia setelah tertabrak mobil saat bersepeda di kawasan Rimini, Italia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com