Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lee Yong-dae Sebut Kualitas Permainan Fajar Alfian Semakin Baik

Kompas.com - 18/02/2019, 20:51 WIB
Nugyasa Laksamana,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

BANDUNG, KOMPAS.com - Reuni antara pebulu tangkis ganda Korea Selatan, Lee Yong-dae, dan Fajar Alfian terjadi pada Djarum Superliga Badminton 2019.

Fajar/Lee yang memperkuat Musica Trinity sukses mengalahkan Agripinna Prima Rahmanto Putra/Ricky Karanda Suwardi (Berkat Abadi), 21-19, 21-14, pada laga penyisihan Grup A yang berlangsung di GOR Sabuga, Bandung, Senin (18/2/2019).

Melalui kemenangan Fajar/Lee, Musica untuk sementara unggul 2-0 atas Berkat Abadi. Sebelumnya, Musica mendapatkan poin pertama dari Anthony Sinisuka Ginting yang menang atas Brice Leverdez, 21-12, 21-17.

"Kunci kemenangan tadi adalah kami menikmati pertandingan. Ini merupakan duet kedua kami dalam tim setelah empat tahun lalu," kata Lee ditemui BolaSport.com di mixed zone.

Fajar/Lee berduet untuk kali pertama pada Superliga 2015 di Denpasar, Bali. Saat itu, mereka bisa bekerja sama dengan baik dan kerap menyumbang poin bagi Musica.

Saat itu, Lee sedang berada di puncak ketika berpasangan dengan Yoo Yeon-seong. Adapun Fajar baru naik ke kelas utama.

"Setelah empat tahun berlalu, kemampuan Fajar semakin membaik. Saya juga mengerahkan penampilan terbaik saya sehingga kami benar-benar solid," tutur Lee.

Lee dan rekan-rekannya mengemban misi untuk mempertahankan gelar juara Superliga yang mereka raih pada dua tahun lalu.

Secara keseluruhan, Musica terhitung sudah merebut empat kali menjuarai ajang bulu tangkis antarklub tersebut. (Delia Mustikasari)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com