Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tersingkir, Greysia/Apriyani Alihkan Fokus ke Dua Turnamen Eropa

Kompas.com - 26/01/2019, 15:37 WIB
Nugyasa Laksamana,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, langsung mengalihkan fokus ke dua turnamen Eropa berikutnya setelah tersingkir dari Indonesia Masters 2019.

Kiprah Greysia Polii/Apriyani Rahayu pada Indonesia Masters 2019 terhenti setelah dikalahkan Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi (Jepang) pada laga semifinal di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (26/1/2019).

Pada laga tersebut, Greysia/Apriyani menelan kekalahan dengan skor 20-22, 22-20, 12-21.

Baca juga: Dijegal Jepang, Greysia/Apriyani Gagal ke Final Indonesia Masters 2019

"Setelah ini, ada German Open dan All England Open. All England Open jadi salah satu tujuan kami tentunya," kata Greysia pada sesi konferensi pers.

"Kami bakal persiapkan dan evaluasi semuanya dari fisik, teknik dan fokus," ujar dia menambahkan.

Selain bakal melakukan evaluasi sebagai bagian dari persiapan menuju dua event mendatang, Greysia/Apriyani juga mengaku akan terus mematangkan pola permainan mereka.

"Seperti yang sudah saya jelaskan. Mulai dari World Tour kami memang mau ubah cara bermain. Dari situ kami dapat permainan (baru) dan sekarang sudah enak mainnya," tutur Greysia.

"Sekarang yang penting performance saja karena semakin naik, hasil bakal mengikuti. Sekarang kami selalu ingin lebih baik lagi, dan tidak mau begini-begini saja," tutur dia.

Baca juga: Tontowi/Liliyana Melangkah ke Final Indonesia Masters 2019

Saat artikel ini diturunkan, Indonesia sudah memastikan dua wakil pada babak final Indonesia Masters 2019.

Wakil pertama yang lolos ialah pasangan ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (ganda putri), sedangkan kedua Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir (ganda campuran). 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com