Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

INFOGRAFIK: Dani Pedrosa Akhiri Kariernya sebagai Pebalap MotoGP...

Kompas.com - 19/11/2018, 17:59 WIB
Akbar Bhayu Tamtomo,
Bayu Galih

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa telah menyelesaikan seri balap terakhirnya pada Minggu (18/11/2018). MotoGP Valencia menjadi ajang terakhir yang diikuti sebelum dia gantung helm.

Sirkuit Ricardo Tomo di Valencia, Spanyol, menjadi saksi berakhirnya 13 tahun karier pria asal Spanyol ini sebagai pebalap MotoGP.

Adapun, sepanjang kariernya di MotoGP dihabiskan Dani Pedrosa bersama tim Repsol Honda.

Selama mengikuti MotoGP, Dani Pedrosa belum pernah mencicipi gelar juara dunia. Meski begitu, tak berarti Pedrosa tampil tanpa prestasi.

Dani Pedrosa pernah naik ke podium MotoGP sebanyak 112 kali. Dari jumlah podium yang didapat, Pedrosa menjadi yang tercepat sebanyak 31 kali.

Seperti apa prestasi Dani Pedrosa sepanjang karier balap? Berikut infografiknya:

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Akhir Karier Moto GP Dani Pedrosa

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com