Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bonus Atlet Berasal dari Hal Kurang Bermanfaat, seperti Kunker Pejabat

Kompas.com - 12/10/2018, 19:41 WIB
Alsadad Rudi,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Perolehan medali yang diraih kontingen Indonesia di Asian Para Games 2018 melebihi target. Situasi tersebut berdampak terhadap bertambahnya anggaran bonus untuk atlet, pelatih, beserta asisten pelatih.

Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi mengatakan, anggaran tambahan untuk bonus atlet berasal dari kegiatan yang tidak terlalu bermanfaat bagi masyarakat, salah satunya kunjungan kerja pejabat.

"Dana yang belum terserap maupun kegiatan-kegiatan yang tidak berdampak luas pada masyarakat, seperti halnya rapat-rapat, kunjungan-kunjungan, itu dipotong semua untuk pemenuhan bonus itu sendiri," kata Imam Nahrawi di GBK Arena, Senayan, Jakarta, Jumat (12/10/2018).

Baca juga: Bonus Asian Para Games Diberikan Sebelum Keringat Para Atlet Mengering

Menurut Imam, pada awalnya, Kemenpora memperkirakan raihan maksimal medali Indonesia di Asian Para Games adalah 20 emas, 50 perak, dan 50 perunggu. Namun, sampai dengan Jumat siang, perolehan medali Indonesia sudah mencapai 25 emas, 37 perak, dan 40 perunggu.

"Ternyata, di lapangan semangat juang para atlet kita ini luar biasa sehingga melebihi estimasi itu. Sudah barang tentu kita dibantu oleh Menteri Keuangan Bu Sri Mulyani atas saran Presiden Jokowi mencari tambahan anggara, baik yang bersumber dari Kemenpora itu sendiri untuk melakukan penyisiran," ujar Imam.

Bonus untuk atlet, pelatih, dan asisten pelatih peraih medali di Asian Para Games dijadwalkan akan diserahkan langsung oleh Presiden Joko Widodo pada Sabtu (13/10/2018).

Baca juga: Daftar Besaran Bonus Peraih Medali Asian Para Games 2018

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com