Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Indonesia di Asian Games 2018

Kompas.com - 03/09/2018, 22:15 WIB
Mela Arnani,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Asian Games 2018 menorehkan sejumlah prestasi bagi Indonesia. Kontingen Indonesia berhasil mengumpulkan 31 emas, capaian tertinggi sepanjang keikutsertaan Indonesia di ajang olahraga se-Asia ini.

Apresiasi dilayangkan berbagai pihak atas prestasi para atlet.

Lalu, apa saja fakta menarik dari Asian Games 2018 ini bagi Indonesia?

Berikut rangkuman Kompas.com:

1. Prestasi terbaik sepanjang Asian Games

31 Atlet Indonesia Peraih Medali Emas di Asian Games 2018KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo 31 Atlet Indonesia Peraih Medali Emas di Asian Games 2018
Indonesia berada di peringkat keempat dengan total perolehan 98 medali. Keseluruhan medali tersebut terdiri dari 31 medali emas, 24 medali perak, dan 43 medali perunggu.

Total medali ini diperoleh Indonesia dari 25 cabang olahraga (cabor).

Capaian ini merupakan prestasi terbaik Indonesia sejak terlaksananya Asian Games pertama di New Delhi pada 1951.

Sebelumnya, pada Asian Games 2014 di Incheon, Korea, Indonesia berada di posisi ke-17.

2. Cabor terbanyak sumbang emas

Pesilat putra Indonesia, Hanifan Yudani Kusuma (merah) bertanding melawan pesilat asal Vietnam, Nguyen Thai Linh (biru) pada partai final nomor kelas C putra 55 kg sampai 60 kg Asian Games 2018 di Padepokan Pencak Silat, TMII, Jakarta, Rabu (29/8/2018). Hanifan Yudani Kusuma berhasil menyabet medali emas.KOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO Pesilat putra Indonesia, Hanifan Yudani Kusuma (merah) bertanding melawan pesilat asal Vietnam, Nguyen Thai Linh (biru) pada partai final nomor kelas C putra 55 kg sampai 60 kg Asian Games 2018 di Padepokan Pencak Silat, TMII, Jakarta, Rabu (29/8/2018). Hanifan Yudani Kusuma berhasil menyabet medali emas.
Pencak silat merupakan lumbung medali emas bagi Indonesia. Sebanyak 14 medali emas dipersembahkan para atlet dari cabor ini.

Berikut nama-nama atlet yang menyumbangkan emas dari cabor pencak silat:

1. Sugianto (tunggal putra)
2. Yola Primadona Jampil (ganda putra)
3. Hendy (ganda putra)
4. Abdul Malik (kelas B putra: 50-55kg)
5. Hanifan Yudani Kusumah (kelas C putra: 55-60kg)
6. Iqbal Candra Pratama (kelas D putra: 60-65kg)
7. Komang Harik Adi Putra (kelas E putra: 65-70kg)
8. Aji Bangkit Pamungkas (kelas I putra: 85-90kg)
9. Nunu Nugraha (regu putra)
10. Asep Yuldan Sani (regu putra)
11. Mubarok Anggi Faisal (regu putra)
12. Puspa Arumsari (tunggal putri)
13. Ayu Sidan Wilantari (ganda putri)
14. Ni Made Dwiyanti (ganda putri)
15. Wewey Wita (kelas B putri: 50-55kg)
16. Sarah Tria Monita (kelas C putri: 55-60kg)
17. Pipiet Kamelia (kelas D putri: 60-65kg)
18. Pramudita Yuristya (regu putri)
19. Lutfi Nurhasanah (regu putri)
20. Gina Tri Lestari (regu putri)

3. Atlet tertua dan termuda peraih medali di Asian Games 2018

Atlet peraih medali dengan predikat termuda dan tertua di ajang Asian Games 2018 ini berasal dari kontingen Indonesia.

Bunga Nyimas (12) menjadi peraih medali perunggu di cabang olahraga skateboard nomor womens street, Rabu (29/8/2018). Antaranews

Antaranews Bunga Nyimas (12) menjadi peraih medali perunggu di cabang olahraga skateboard nomor womens street, Rabu (29/8/2018). Antaranews
Bunga Nyimas, atlet berusia 12 tahun merupakan atlet termuda pemeroleh medali di Asian Games 2018.

Ia berhasil mempersembahkan medali perunggu untuk Indonesia dari cabor skateboard.

Nyimas membukukan total skor 19,8.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com