Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Asian Games 2018, Lawan Makau Jadi Ajang Latihan Gregoria

Kompas.com - 23/08/2018, 16:22 WIB
Nugyasa Laksamana,
Hanief Syafi Al Umam,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

JAKARTA, KOMPAS.com - Pebulu tangkis putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, mengakui bahwa lawannya pada babak 32 besar kategori perorangan Asian Games 2018, Ng Weng Chi (Makau), bukan unggulan.

Gregoria Mariska Tunjung juga menyebutkan bahwa pertandingan tersebut menjadi ajang latihan pada kompetisi ini.

"Mungkin tadi lawan punya beban tersendiri juga main di depan penonton sebanyak itu. Dia juga bukan pemain unggulan," kata Gregoria saat ditemui BolaSport.com di area mixed zone.

Baca Juga: Panahan Asian Games 2018 - Indonesia Kirim Satu Wakil ke Semifinal

"Tadi sih saya main supaya bisa merasa enak dulu saja. Kata Cik Memey, (pelatih tunggal putri, Minarti Timur) hitung-hitung sambil latihan. Soalnya lawan bukan unggulan juga, jadi agak gampang," ujarnya.

Gregoria memang tak butuh waktu lama untuk menyingkirkan Ng Weng Chi. Ia mampu menuntaskan pertandingan hanya dalam tempo 18 menit (8 menit gim pertama dan 10 menit pada gim kedua) dengan skor telak 21-4, 21-7.

Pada laga berikutnya, Gregoria akan menghadapi pebulu tangkis tunggal putri andalan India, Pusarla Venkata Sindhu.

Baca Juga: Malaysia Ingin Timnas U-23 Indonesia Kalahkan UEA

Bisa dikatakan, laga kontra Sindhu merupakan ujian sesungguhnya bagi Gregoria. Pasalnya, dari tiga pertemuan sebelumnya dengan Sindhu, Gregoria selalu menelan kekalahan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Liga Inggris
Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Liga Indonesia
Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Liga Spanyol
Detail Kontrak Thaigo Motta Bersama Juventus

Detail Kontrak Thaigo Motta Bersama Juventus

Liga Italia
Kompetisi Esport Honor Of Kings Invitational Season 2 SEA Qualifier Segera Dimulai, Tim Indonesia Bersiap

Kompetisi Esport Honor Of Kings Invitational Season 2 SEA Qualifier Segera Dimulai, Tim Indonesia Bersiap

Sports
Legenda MU Ryan Giggs Beri Nasihat kepada Pemain Muda di Indonesia

Legenda MU Ryan Giggs Beri Nasihat kepada Pemain Muda di Indonesia

Internasional
Link Live Streaming Persib Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Persib Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Ryan Giggs Sapa Fan Man United di Indonesia, Sebut Bakso dan Sate

Ryan Giggs Sapa Fan Man United di Indonesia, Sebut Bakso dan Sate

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com