Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kualifikasi MotoGP Spanyol, Pecahkan Rekor Lorenzo, Crutchlow Tercepat

Kompas.com - 05/05/2018, 20:30 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

JEREZ, KOMPAS.com - Pebalap LCR Honda, Cal Cructhlow, berhasil menjadi pebalap tercepat saat sesi kualifikasi GP Spanyol di Sirkuit Jerez Angel Nieto, Spanyol, Sabtu (5/5/2018).

Pebalap berkebangsaan Inggris itu berhasil mencatatkan waktu putaran 1 menit 37,653 detik.

Catatan waktu putaran yang dibukukan Cal Cructhlow sekaligus berhasil memecahkan rekor lap time dan pole position milik Jorge Lorenzo pada tahun 2015.

Pole position ini menjadi yang pertama bagi Cal Crutchlow di Sirkuit Jerez dan keempat selama berkarier di ajang MotoGP

Tidak hanya itu, pole position di Sirkuit Jerez juga menjadi yang pertama untuknya sejak 29 balapan terakhir.

Baca Juga: Dovizioso Kirim Sinyal Peringatan kepada Ducati Usai Permintaan Gaji Tak Dituruti

Posisi kedua menjadi milik pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa, yang berhasil mencatatkan waktu putaran 1 menit 37,912 detik.

Sedangkan pebalap tim Yamaha Tech3, Johann Zarco, menjadi pebalap terakhir yang berada di baris terdepan atau posisi ketiga seusai mencatatkan waktu putaran 1 menit 37,956 detik.

Posisi start di baris kedua, menjadi milik Jorge Lorenzo ( 1 menit 37,969 detik), Marc Marquez (1 menit 37,977 detik), dan Alex Rins (1 menit 37,984 detik).

Nasib kurang bagus dialami duo pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi dan Maverick Vinales. Pasalnya kedua pebalap pabrikan Iwata itu hanya mampu berada di posisi ke-10 dan ke-11 saat sesi kualifikasi GP Spanyol.

Balapan GP Spanyol sendiri akan berlangsung pada hari Minggu (6/5/2018) pukul 14.40 WIB. (Samsul Ngaripin)

Berikut hasil lengkap kualifikasi GP Spanyol 2018:

POSPEBALAPTIMWAKTU
1 Cal CRUTCHLOW LCR Honda CASTROL 1'37.653
2 Dani PEDROSA Repsol Honda Team 1'37.912
3 Johann ZARCO Monster Yamaha Tech 3 1'37.956
4 Jorge LORENZO Ducati Team 1'37.969
5 Marc MARQUEZ Repsol Honda Team 1'37.977
6 Alex RINS Team SUZUKI ECSTAR 1'37.984
7 Andrea IANNONE Team SUZUKI ECSTAR 1'37.987
8 Andrea DOVIZIOSO Ducati Team 1'38.029
9 Danilo PETRUCCI Alma Pramac Racing 1'38.086
10 Valentino ROSSI Movistar Yamaha MotoGP 1'38.267
11 Maverick VIÑALES Movistar Yamaha MotoGP 1'38.281
12 Jack MILLER Alma Pramac Racing 1'38.522
13 Aleix ESPARGARO Aprilia Racing Team Gresini 1'38.389
14 Takaaki NAKAGAMI LCR Honda IDEMITSU 1'38.481
15 Franco MORBIDELLI EG 0,0 Marc VDS 1'38.544
16 Pol ESPARGARO Red Bull KTM Factory Racing 1'38.598
17 Tito RABAT Reale Avintia Racing 1'38.610
18 Thomas LUTHI EG 0,0 Marc VDS 1'38.752
19 Mika KALLIO Red Bull KTM Factory Racing 1'38.759
20 Alvaro BAUTISTA Angel Nieto Team 1'38.838
21 Bradley SMITH Red Bull KTM Factory Racing 1'38.961
22 Hafizh SYAHRIN Monster Yamaha Tech 3 1'39.135
23 Karel ABRAHAM Angel Nieto Team 1'39.146
24 Xavier SIMEON Reale Avintia Racing 1'39.708
25 Scott REDDING Aprilia Racing Team Gresini 1'39.918
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com