Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Giliran Murray Pastikan Absen dari Australian Open

Kompas.com - 04/01/2018, 19:41 WIB

 

MELBOURNE, Kompas.com - Petenis Skotlandia, Andy Murray  akhirnya memastikan tidak akan ikut pada Australian Open tahun ini setelah gagal pulih dari cedera panggul yang dialaminya.

Hal ini diungkap oleh panitia pelaksana Australian Open, Kamis (04/091/2018).

Petenis peraih tiga gelar juara turnamen grand slam ini sudah tidak aktif bertanding sejak Wimbledon, Juli lalu.  Meski tampil dalam pertandingan  eksebisi di Abu Dhabi, pekan lalu, Murray mengaku memutuskan untuk berkonsentrasi pada pemulihan.

"Sayang sekali saya harus absen di Melbourne tahun ini karena memang saya tidak siap untuk berkompetisi," kata Murray yang lima kali lolos ke final Australian Open.  "Saya akan segera pulang dan  melihat segala kemungkinan. Saya berterimakasih atas segala dukungan dan berharap segara dapat bermain kembali."

Direktur turnamen Australian Open, Craig Tiley  mengatakan pihaknya memmahami siatuasi yang dihadapi Murray dan tahu bahwa ia sudah berusaha keras untuk dapat tampil di Australia. "Secara pribadi, saya tahu Andy sangat mencintai tenis dan mau melakukan apa pun untuk bermain.  Ini keputusan berat buat Andy dan kami menghargainya."

Peringkat Murray kini merosot ke posisi 16 dunia sejak ia disingkirkan Sam Querrey di perempatfinal Wimbledon. Ia berusaha tampil di US Open  pada Agustus lalu, namun mengundurkan diri dua hari sebelum turnamen dimulai.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com