Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Modifikasi Lagu Via Vallen Buat Bersepeda

Kompas.com - 05/11/2017, 21:25 WIB

JAKARTA, Kompas.com - Dalam akun instagramnya @nahrawi_imam, Menpora Imam Nahrawi  memodifikasi lagu penyanyi Via Vallen menjadi lirik yang berkaitan dengan gerakan kegiatan olahraga bersepeda.

Uniknya, lirik tersebut diubah dengan ajakan bersepeda kepada masyarakat Indonesia. Ia juga mengingatkan pentingnya berolahraga dan berkeringat demi kesehatan.

Ajakan bersepeda sendiri memang adalah salah satu program unggulan Kemenpora. Dengan nama "Gowes Pesona Nusantara 2017," ajang ini mengajak masyarakat untuk menggiatkan olahraga bersepada di seluruh Indonesia.

Ajakan ini sejalan dengan gerakan masyarakat hidup sehat (Germas) yang menjadi imbauan Presiden RI Joko Widodo.

Modifikasi lagu ajakan bersepda menjadi seperti ini:
Sayang ayo sepedaan ben koe keringetan, goweslah dengan senyuman.
Sayang cepet pancalen spedamu ben sehat jiwa ragamu.
Ayo ndang tangio jupuken spedamu, pancalen sing banter.
Ayo ndang tangio pancalen spedamu, tangio tangio tangio ojo turu
Ojo turu tangio tangio... spedaan

Kira-kira terjemahannya seperti ini:
Sayang ayo bersepeda supaya berkeringat, goweslah dengan senyuman)
Sayang cepat kayuhlah spedamu supaya sehat jiwa ragamu
Ayo segera bangun ambilah spedamu, kayuhlah yang kencang
Ayo segera bangun kayuhlah spedamu, bangunlah bangunlag bangunlah jangan tidur
Jangan tidur bangunlah... bersepeda

Mengetahui lagunya dimodifikasi dan Menpora meminta tanggapannya, penyanyi 26 tahun itu langsung merespon melalui akun instagramnya, @viavallen. "Muantap dan enak pak suara njenengan," kata Via Vallen.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com