Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Atlet SEA Games Perkuat Tim ASG IX

Kompas.com - 13/07/2017, 21:58 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

JAKARTA, Kompas.com - Tim renang pelajar Indonesia ke Asean Schools Games IX di Singapura mendapat suntikan  semangat dengan bergabungnya beberap atlet Pelatnas SEA Games 2017.

Dua atlet renang  pelatnas SEA Games, Azzahra Permatahani dan Adinda Larasati diharap memperkuat peluang tim renang Indonesia untuk memenuhi target menjadi peraih medali emas terbanyak buat kontingen Indonesia.

Menurut pelatih tim  Pelatnas SEA Games yang mendampingi kedua atlet ini, David Armandoni,  Azzahra akan turun dalam tiga hari perhelatan cabang renang  ASG sebelum bertolak ke Budapest, Hungaria untuk mengikuti kejuaraan dunia.

"Azzahra ditargetkan untuk menambah perbendahaan medali emas dengan mengikuti 6 nomor individu dan 2 nomor estafet," kata pelatih asal Perancis, David Armandoni ini. "Setelah itu, ia akan kembali ke Denpasar untuk bersama tim bertolak ke Hungaria."

Armandoni berharap para atletnya akan tampil maksimal di Singapura. "Sebenarnya terget buat dia kan di SEA Games, tetapi karen diwajibkan turun di Singapura ini, jadi dia harus juga tampil maksimal di sini," katanya.

Meski begitu, ia mengakui jadwal yang padat tentu berpengaruh pada kondisi fisik Azzahra. "Saya bertolak dari Singapura pada 18 Juli. Sebenarnya saya ingin langsung terbang ke Budapest, tetapi tidak bisa," katanya. "Saya minta untuk pulang langsung ke Denpasar, juga tidak bisa. Pihak federasi minta harus transit di jakafrta."

Menurutnya, perjalanan Singapura-Jakarta-Denpasar yang memakan waktu delapan jam akan lebih menguras tenaga dibandingkan Singapura-Denpasar yang hanya dua jam. "Tetapi ya saya jalani saja. Saya harap Zahra tidak kecapekan," ungkapnya.

Cabang renang menjadi harapan utama kontingen Indonesia untuk dapat bersaing di ajang Asean Schools Games IX di Singapura, 13-21 Juli ini.

Cabang renang  menjadi pendulang medali emas terbesar saat Indonesia menjadi juara umum untuk pertamakali di Bandar Seri Begawan, Brunei Darussalam pada 2015. Namun saat ajang ASG digelar di Chiang Mai, Thailand 2016, Indonesia tergeser di peringkat dua oleh Thailand.

Pada ASG 2017 ini, tim renang akan diperkuat  beberapa atlet pelajar anadalan seperti Sofie Kemala, Angel Gabriella Yus, Felicia, Erick Achmad Fathoni, Alexander Damanik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com