Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Unggul 2-0, Warriors Waspada Pengalaman Tahun Lalu

Kompas.com - 05/06/2017, 13:50 WIB

OAKLAND, Kompas.com - Golden State Warriors masih menunjukkan dominasi dengan mengungguli juara bertahan Cleveland Cavaliers 132-113 di gim 2 final NBA, Minggu (Senin WIB).

Dalam pertandingan tandang kedua ini, Warriors masih menuai poin melalui dua andalan mereka, Kevin Durant dan Stephen Curry. Durant menghasilkan 33 poin dengan CUrry mencatat 32 poin ditambah 10 reboiund dan 11 assist.

Kemenangan ini memperpanjang rekor kemenangan berturut-turiut Warriors sejak playoff menjadi 14 gim.

"Kami (lebih) muda. Kami lapar kemenangan. Kami bermain baik sekali," kata Curry. "Kami mendapat kesempatan emas saat ini dan kami akan meraihnya."

Warriors kembali didampingi pelatih utama merteka, Steve Kerr yang telah absen dalam 11 gim karena mengalami masalah dengan punggungnya.  Mereka kini unggul 2-0 dalam final NBA yang menggunakan sistem best of seven.

"Senang sekali melihat ia telah duduk di bangku cadangan pemain," kata Curry lagi tentang Kerr.  "Prioritas utama tentu kesehatannya dan saya pikir saat ini dia telah lebih baik."

Namun Kerr mengingatkan timnya untuk tidak melupakan apa yang mereka alami pada final NBA tahun lalu. Saat itu Warriors telah unggul 2-0, bahkan 3-1 sebelum Cavaliers mampu membalik keadaan dan merebut semua gim yang tersisa untuk merebut gelar juara NBA.

Dari pihak Cavs, LeBron James menghasilkan 29 poin, 11 rebound dan 14 asssist. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Internasional
Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Internasional
Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Internasional
Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Jaga Asa ke Final Four, Tuah Malang

Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Jaga Asa ke Final Four, Tuah Malang

Sports
Stefano Beltrame Bicara Euro 2024: Inggris-Perancis Favorit, Italia Tetap Italia...

Stefano Beltrame Bicara Euro 2024: Inggris-Perancis Favorit, Italia Tetap Italia...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com