Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Raikkonen Jadi Penguasa Sesi Pembuka GP Rusia

Kompas.com - 28/04/2017, 16:47 WIB

SOCHI, KOMPAS.com - Pebalap Ferrari asal Finlandia, Kimi Raikkonen, menjadi yang tercepat pada sesi latihan pertama GP Rusia di Sochi Autodrom, Jumat (28/4/2017).

Pada sesi yang berlangsung 90 menit tersebut, Raikkonen mencatat putaran tercepat 1 menit 36,074 detik.

Valtteri Bottas (Mercedes) berada di urutan kedua tercepat. Dia naik ke posisi tercepat setelah melakukan putaran 1 menit 39,871 detik pada 10 menit pertama sesi.

Sebastian Vettel (Ferrari) sempat menggeser Bottas ke posisi kedua, tetapi hanya sesaat. Hingga 30 menit pertama sesi, Bottas kembali memimpin dengan 1 menit 36,998 detik.


Bottas sempat mempertajam putarannya dan bertahan sebagai yang tercepat hingga sesi tersisa 30 menit.

Dia tergeser ke urutan kedua setelah Raikkonen mencatat putaran lebih cepat, 1 menit 36,074 detik.


Sesi sempat dihentikan beberapa menit karena penutup mesin mobil Esteban Ocon (Force India) terlepas.


Hingga sesi berakhir, catatan waktu Raikkonen tidak tergeser oleh pebalap lain. Bottas berada di urutan kedua, disusul rekan satu timnya, Lewis Hamilton.

Para pebalap akan kembali ke sirkuit untuk menjalani sesi latihan kedua pada pukul 14.00 waktu setempat (19.00 WIB).

Berikut hasil sesi latihan pertama GP Rusia.

1. Kimi Raikkonen FIN Ferrari - Ferrari 1m 36.074s
2. Valtteri Bottas FIN Mercedes - Mercedes 1m 36.119s
3. Lewis Hamilton GBR Mercedes - Mercedes 1m 36.681s
4. Max Verstappen NED Red Bull - TAG 1m 37.174s
5. Sebastian Vettel GER Ferrari - Ferrari 1m 37.230s
6. Daniel Ricciardo AUS Red Bull - TAG 1m 37.290s
7. Sergio Perez MEX Force India-Mercedes 1m 37.457s
8. Felipe Massa BRA Williams - Mercedes 1m 37.900s
9. Lance Stroll CAN Williams - Mercedes 1m 37.944s
10. Esteban Ocon FRA Force India-Mercedes 1m 38.065s
11. Daniil Kvyat RUS Toro Rosso-Renault 1m 38.496s
12. Kevin Magnussen DEN Haas-Ferrari 1m 38.747s
13. Fernando Alonso ESP McLaren-Honda 1m 38.813s
14. Carlos Sainz ESP Toro Rosso-Renault 1m 38.976s
15. Jolyon Palmer GBR Renault - Renault 1m 39.158s
16. Romain Grosjean FRA Haas-Ferrari 1m 39.533s
17. Stoffel Vandoorne BEL McLaren-Honda 1m 39.541s
18. Pascal Wehrlein GER Sauber - Ferrari 1m 39.731s
19. Marcus Ericsson SWE Sauber - Ferrari 1m 40.079s
20. Sergey Sirotkin RUS Renault - Renault No Time

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Liga Indonesia
Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Liga Indonesia
Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Liga Inggris
Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Bundesliga
Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Liga Indonesia
Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com