Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita di Balik Nomor 29 Milik Andrea Iannone

Kompas.com - 23/03/2017, 14:48 WIB

LOSAIL, KOMPAS.com - Setiap pebalap MotoGP punya nomor pribadi yang dipasang di motor masing-masing. Angka-angka tersebut jadi identitas dan biasanya punya makna tersendiri.

Dalam konferensi pers jelang GP Qatar di Sirkuit Internasional Losail, Rabu (23//3/2017), ada sesi tanya jawab antara para penggemar dan pebalap MotoGP lewat media sosial.

Salah satu penggemar memberikan pertanyaan kepada pebalap Team Suzuki Ecstar dari Italia, Andrea Iannone. Dia bertanya mengapa Iannone memakai nomor 29.

"Ketika mulai balapan, saya memakai nomor 9 dan kakak saya memakai nomor 2. Ketika kakak saya mulai bermain sepak bola, saya memakai nomor dia di depan nomor saya. Mudah," kata Iannone.


Penggemar lainnya mengajukan pertanyaan kepada Jorge Lorenzo (Ducati Team). Dia bertanya, jika harus menggambarkan Desmosedici GP17 miliknya sebagai binatang, Lorenzo akan memilih hewan apa.

"Sudah pasti akan hewan liar. Bisa jadi seperti harimau, singa, atau hewan sejenis itu," ujar pebalap Spanyol tersebut.


Pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, juga mendapat pertanyaan dari penggemar. Rossi diberi tiga pilihan yaitu Kevin Schwantz (AS), Colin Edwards (AS), dan Giacomo Agostini (Italia).

Di antara ketiga pebalap yang sudah pensiun tersebut, siapa yang akan diajak Rossi pergi ke bar, balapan, dan 10 jam berkendara bersama?

"Saya akan pergi ke bar bersama Colin, sudah pasti, karena itu akan bagus. Saya akan balapan dengan Agostini, dan 10 jam berkendara dengan Kevin," jawab pemilik 9 gelar juara dunia tersebut.


Iannone, Lorenzo, Rossi, dan para pebalap lain akan menjalani seri perdana MotoGP 2017 di Sirkuit Internasional Losail, Qatar, 23-26 Maret.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com