Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dovizioso dan Ducati Kuasai Hari Pertama Tes di Sirkuit Losail

Kompas.com - 11/03/2017, 10:48 WIB

LOSAIL, KOMPAS.com - Pebalap Ducati asal Italia, Andrea Dovizioso, menjadi yang tercepat pada hari pertama tes pramusim ketiga MotoGP 2017 di Sirkuit Losail, Qatar, Jumat (10/3/2017).

Putaran terbaik Dovizioso adalah 1 menit 54,819 detik yang didapat saat percobaan ke-26 dari total 36 putaran yang dilakukan.

Tes berlangsung selama tujuh jam. Sesi digelar pada pukul 16.00-23.00 waktu setempat (20.00-Sabtu,03.00 WIB).

Namun, para pebalap baru turun ke lintasan sekitar pukul 18.00 setelah matahari terbenam.


Bendera merah berkibar pada jam terakhir sesi karena beberapa pebalap mengalami kecelakaan secara hampir bersamaan yaitu Marc Marquez (Repsol Honda), Pol Espargaro (Red Bull KTM), Alex Rins (Suzuki Ecstar), dan Sam Lowes (Aprilia).

Embun yang muncul di lintasan ketika waktu semakin malam ditengarai sebagai penyebab beberapa pebalap di atas mengalami insiden. Sesi pun dihentikan lebih awal.

Marquez dan Espargaro sebelumnya juga sudah terjatuh pada awal tes. Andrea Iannone (Suzuki Ecstar) juga sempat merasakan kerasnya aspal Sirkuit Losail.


Tes di Sirkuit Losail masih akan berlanjut hingga Minggu (12/3/2017). Berikut ini hasil hari pertama tes.

1. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Desmosedici GP17) 1m 54.819s [Lap 26/36]
2.bMaverick Viñales ESP Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 1m 55.179s +0.360s [49/60]
3. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 1m 55.420s +0.601s [28/28]
4. Karel Abraham CZE Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP15) 1m 55.613s +0.794s [42/42]
5. Jorge Lorenzo ESP Ducati Team (Desmosedici GP17) 1m 55.616s +0.797s [27/46]
6. Jonas Folger GER Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1)* 1m 55.640s +0.821s [27/37]
7. Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 1m 55.679s +0.860s [43/48]
8. Dani Pedrosa ESP Repsol Honda Team (RC213V) 1m 55.692s +0.873s [21/38]
9. Johann Zarco FRA Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1)* 1m 55.705s +0.886s [45/54]
10. Andrea Iannone ITA Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) 1m 55.751s +0.932s [30/41]
11. Danilo Petrucci ITA Octo Pramac Racing (Desmosedici GP17) 1m 55.830s +1.011s [33/41]
12. Marc Marquez ESP Repsol Honda Team (RC213V) 1m 55.899s +1.080s [16/39]
13. Aleix Espargaro ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 1m 55.916s +1.097s [32/43]
14. Jack Miller AUS Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) 1m 56.017s +1.198s [49/59]
15. Scott Redding GBR Octo Pramac Racing (Desmosedici GP16) 1m 56.085s +1.266s [23/37]
16. Alvaro Bautista ESP Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP16) 1m 56.116s +1.297s [31/43]
17. Loris Baz FRA Reale Avintia Racing (Desmosedici GP15) 1m 56.193s +1.374s [25/31]
18. Alex Rins ESP Team Suzuki Ecstar (GSX-RR)* 1m 56.589s +1.770s [41/48]
19. Pol Espargaro ESP Red Bull KTM Factory Racing (RC16) 1m 56.665s +1.846s [44/46]
20. Sam Lowes GBR Factory Aprilia Gresini (RS-GP)* 1m 57.090s +2.271s [24/38]
21. Tito Rabat ESP Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) 1m 57.455s +2.636s [36/46]
22. Mika Kallio FIN KTM Test Rider (RC16) 1m 58.039s +3.220s [32/32]
23. Bradley Smith GBR Red Bull KTM Factory Racing (RC16) 1m 58.755s +3.936s [35/46]

Official Losail MotoGP records:
Best lap:
Jorge Lorenzo SPA Yamaha 1m 53.927s (2008)
Fastest race lap:
Jorge Lorenzo SPA Yamaha 1m 54.927s (2016)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com