Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Azarya Kalahkan Pesaing Beratnya

Kompas.com - 15/09/2016, 19:58 WIB

BANDUNG, Kompas.com - Atlet catur DKI Jakarta, Azarya Jodi Setyaki menyambet medali emas pertama di nomor catur kilat perorangan putra PON XIX/2016  setelah mengalahkan pesaing beratnya, Susanto Megaranto asal Jawa Barat.

Raihan emas ini sekaligus menjadi yang pertama kalinya bagi Azarya setelah beberapa kali menghadapi Susanto dalam beberapa kejuaraan. Tak hanya itu, ajang PON XIX 2016 Jabar juga kali pertamanya bagi Azarya.

"Saya senang banget dapat emas karena ini PON pertama kali yang saya ikuti dan mengalahkan pesaing berat saya, Susanto," seloroh Azarya sambil tersenyum usai pertandingan di Hotel Savoy Homann, Bandung, Kamis (15/9/2016).

Azarya mengaku, tidak menduga bisa mengalahkan atlet GM seperti Susanto. Karena itu, kemenangan ini menjadi modal awal untuk nomor-nomor selanjutnya.

"Susanto itu lawan yang paling berat bagi saya. Dia orangnya ulet tapi saya menghadapinya dengan tenang saja. Begitu ada kesempatan saya ambil. Mungkin itu kunci kemenangan saya kali ini," ujar Azarya.

Terlebih lanjut Azarya, target utama di PON XIX 2016 ini adalah mengalahkan lebih dulu Susanto.

"Ya target utama saya memang ingin mengalahkan Susanto. Lima kali bertemu, empat kali kalah dan sekarang menang. Kalau di nomor standar belum pernah menang. Tapi dengan menang lawan Susanto, kepercayaan diri saya semakin bertambah. Mudah-mudahan di nomor-nomor lainnya bisa dapat emas," ucap Azarya.

Hasil pertandingan Catur kilat:
Beregu putra:
1. Jawa Barat
2. DKI Jakarta
3. jawa Timur

Beregu putri
1. DKI Jakarta
2. Sumatra Utara
3. Jawa Barat

Perseorangan putra
1. Azarya Jodi Setyaki (DKI Jakarta)
2. Susanto Megaranto (jawa Barat)
3. Novendra Priasmori (DKI Jakarta)

Perseorangan putri
1. Medina Warda Aulia (DKI Jakarta)
2. Irene Kharisma S (Jawa Barat)
3. Chelsea M Sihite

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Liga Italia
Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Liga Inggris
Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Liga Italia
Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Sports
Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Liga Inggris
HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

Liga Inggris
HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

Liga Inggris
Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com