Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pebalap Selandia Baru Juarai Etape III Tour de Banyuwangi Ijen

Kompas.com - 14/05/2016, 07:45 WIB
Kontributor Banyuwangi, Ira Rachmawati

Penulis

BANYUWANGI,KOMPAS.com - Jason Christie pebalap asal Selandia Baru yang bergabung di Kenyan Riders Downunder menjadi juara di etape tiga International Tour de Banyuwangi Ijen (ITdBI) 2016 Jumat (13/5/2016).

Sementara pebalap asal Tiongkok dari Wisdom Hengxiang Cycling Team, Ma Guangdong berada di posisi kedua dan Imam Arifin dari KFC Cycling Team finish di urutan ketiga.

Untuk menyelesaikan rute sepanjang 127.1, Christie mencatat waktu 2 jam, 55 menit dan 57 detik. Christie unggul 33 detik atas Guangdong dan Imam.

Sebelumnya Christie sudah dua kali mengikuti International Tour de Ijen Banyuwangi (ITdBI).

Dalam partisipasi pertamanya tahun 2013 Christie bergabung bersama tim OCBC Singapore dia langsung menjuarai etape satu ITdBI.

Sementara yellow jersey tetap dipegang oleh pemenang etape 2, Benjamin Prades, pebalap asal Spanyol yang bergabung dengan Team UKYO. Sementara Christie tetap memegang jersey polkadot sebagai raja tanjakan.

Rute etape tiga merupakan ajang bagi para sprinter. Mulai start Grand Watudodol hingga Taman Blambangan, para pembalap hanya disuguhi track lurus, tanpa tanjakan sama sekali.

Pada KM 44.3 hingga finish, para pebalap berkeliling kota Banyuwangi selama 10 putaran.

Sementara itu, juara etape pertama, Shin Donghyun (LX-IIBS) menjadi yang tercepat di intermediate sprint pertama. Disusul Imam Arifin (KFC), Jung Jimin (Geumsan Insam Cello) dan Dani Lesmana (Timnas Indonesia).

Ma Guangdong (Wisdom Hengxiang) menjadi yang tercepat di intermediate sprint kedua. Ia diikuti Dani Lesmana, Imam Arifin dan Jason Christie. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Liga Indonesia
Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Internasional
Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Internasional
Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Badminton
Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Internasional
Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Badminton
Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com