Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bekasi BVN Kejutkan Jakarta Pertamina Energi

Kompas.com - 20/02/2016, 22:01 WIB
MALANG, KOMPAS.com - Laga alot tersaji saat tim putra Jakarta Pertamina Energi bertemu Bekasi BVN pada lanjutan Proliga 2016 di GOR Ken Arok, Malang, Sabtu (20/2/2016).

Laga ini akhirnya dimenangi BVN yang merupakan pendatang baru di Proliga dengan 25-22, 23-25, 25-18, 22-25, 15-13.

BVN yang diperkuat pemain senior, Didi Irwadi dan Muhammad Zainudin, unggul lebih dulu dengan memenangi set pertama.

Persaingan sengit kembali terjadi pada set kedua. Pertamina akhirnya berhasil menyamakan kedudukan dengan memenangi set ini.

Kejadian berulang pada set ektiga dan keempat. BVN unggul lebih dulu setelah memenangi set ketiga, tetapi Pertamina membalas pada set berikutnya.

Dengan kedudukan imbang 2-2, pertandingan harus berlanjut hingga set kelima atau penentuan.

Kedudukan kedua tim bertahan imbang hingga 6-6. BVN lebih dulu lepas dengan meraih dua poin beruntun. BVN berhasil mempertahankan keunggulan dan akhirnya memenangi pertandingan.

BVN merupakan gabungan para pemain senior dan junior. Di tim ini banyak terdapat pemain belasan tahun, termasuk libero Angga Rizky Fauzi yang berusia 19 tahun.

"Selain untuk meraih kemenangan, kami juga punya tugas untuk berbagi ilmu dengan para pemain muda," kata Zainudin.

"Kami ingin membuat kejutan-kejutan lagi, tetapi pasti akan sangat berat," kata pemain yang akrab disapa Mamat tersebut melanjutkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal dan Hasil Undian Malaysia Masters 2024: Indonesia Kirim 13 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Malaysia Masters 2024: Indonesia Kirim 13 Wakil

Badminton
Daftar Top Skor Liga Spanyol: Sorloth Quattrick, Tinggalkan Bellingham

Daftar Top Skor Liga Spanyol: Sorloth Quattrick, Tinggalkan Bellingham

Liga Spanyol
Daftar Juara Liga Inggris dalam 10 Musim Terakhir: Man City Terbanyak

Daftar Juara Liga Inggris dalam 10 Musim Terakhir: Man City Terbanyak

Liga Inggris
Klopp Berpisah dengan Liverpool, Pimpin Nyanyian untuk Arne Slot

Klopp Berpisah dengan Liverpool, Pimpin Nyanyian untuk Arne Slot

Liga Inggris
Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Liga Indonesia
Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Liga Inggris
Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Liga Inggris
PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Liga Inggris
Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Liga Indonesia
Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Liga Inggris
Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com