Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tim Piala Thomas Indonesia Kalahkan Thailand

Kompas.com - 16/02/2016, 23:56 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

HYDERABAD, KOMPAS.com - Tim Piala Thomas Indonesia berhasil meraih catatan positif dengan menggasak Tim Thailand 4-1 di ajang Kualifikasi Piala Thomas 2016 di Hyderabad, India, Selasa (16/2/2016).

Pada pertandingan pertama, tunggal putra Tommy Sugiarto berhasil meraih kemenangan atas Boonsak Ponsana, melalui pertarungan sengit yang berakhir dengan 21-17, 14-21, dan 21-14.  

Adapun tunggal putra lainnya, Ihsan Maulana Mustofa, menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang mengalami kekalahan. Pemuda 20 tahun asal Tasikmalaya itu ditaklukkan Tanongsak Saensomboonsuk lewat rubber game, 10-21-21-13, dan 11-21.

Sementara itu, pada nomor ganda putra, Ricky Karanda Suwardi/Angga Pratama, sukses mengalahkan pasangan Bodin Issara/Nipitphon Puangpuapech dengan 21-18, 18-21, dan 21-16.

Ganda putra lainnya, Berry Angriawan/Ryan Agung Saputra, juga berhasil mendulang kemenangan atas Puavaranukroh Dechapol/Kedren Kittinupong dengan 21-11, 14-21, dan 21-16.

Pada partai pamungkas, Anthony Ginting mampu menaklukkan Khosit Phetpradab dengan dua set langsung, yakni 22-20, 21-15.
 
Dengan kemenangan ini, Indonesia kini berbagi tempat dengan Taiwan di puncak klasemen Grup C karena memiliki jumlah kemenangan yang sama, yakni dua kali.

Kedua tim akan bertemu demi memperebutkan status sebagai juara grup pada Rabu (17/2/2016).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Liga Inggris
Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Liga Indonesia
Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com