Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rio Haryanto Tak Sendiri, Rossi Pun Masih Menunggu Keputusan Manor

Kompas.com - 10/02/2016, 14:22 WIB
KOMPAS.com - Rio Haryanto bukanlah satu-satunya pebalap yang masih menunggu keputusan apakah akan bisa bersaing pada Formula 1 2016 bersama tim Manor Racing.

Pebalap Amerika Serikat, Alexander Rossi, juga masih harus menunggu keputusan tim asal Inggris tersebut. Padahal, tes pertama pramusim F1 2016 akan hadir dua pekan lagi, tepatnya pada 22-25 Februari, di Barcelona.

"Setiap hari kami berbicara," kata Rossi kepada Sky Sports F1 tentang hubungannya dan Manor. "Menurut saya, deadline (penentuan pebalap) adalah ketika mobil berada di Barcelona, dua pekan depan."

PHILIPPE LOPEZ/AFP PHOTO Pebalap Amerika Serikat, Alexander Rossi, memakai baju balap sebelum sesi latihan Formula 1 Singapura di Sirkuit Yas Marina, 18 September 2015.

"Beberapa hal kadang berjalan tidak sesuai rencana dan itu harus saya terima. Semoga ini tidak terlalu lama. Semua terlihat positif dan semoga kami bisa menyelesaikan ini secepatnya," aku pebalap 24 tahun tersebut.

Rossi yang musim lalu menutup GP2 Series sebagai runner-up merupakan pebalap Amerka Serikat pertama yang memacu mobil F1 dalam delapan tahun terakhir. Dia turun di lima balapan pada F1 2015, bersama Manor.

Selain Rossi dan Rio, juara balap DTM, Pascal Wehrlein, juga disebut sebagai salah satu kandidat pebalap Manor.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Crash
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com