Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lin Dan Tebus Kegagalan di Jakarta

Kompas.com - 13/09/2015, 22:35 WIB

TOKYO, Kompas.com - Legenda bulu tangkis Tiongkok, Lin Dan keluar sebagai juara tunggal putera turnamen bulu tangkis Japan Open Super Series meski dengan susah payah mengalahkan pemain muda Denmark, Viktor Axelsen, Minggu (13/09/2015).

Lin Dan yang telah dua kali menjadi juara Olimpiade pada 2008 dan 2012, mengalahkan pemain Denmark berusia 21 tahun tersebut lewat pertandingan rubber game 21-19, 16-21, 21-19.

Bagi Lin Dan, kemenangan ini snabgta penting dalam usahanya membangun kembali kepercayaan diri untuk dapat tampil di ajang Olimpiade Rio De Janeiro pada 2016 mendatang.  Bulan lalu, Lin Dan disingkirkan pemain Debmark, Jan O. Jorgensen di kejuaraan dunia yang berlangsung di Jakarta.

"Saya berlatih keras untuk dapat tampil di Rio.  kami akan fokus ke Olimpiade, namun  tidak mau berpikir lebih jauh tentang bagaimna penampilan di sana,"kata Lin dsan.

Tim Tiongkok meraih dua gelar juara, sementara Denmark, Korea dan tuan rumah Jepang kebagian satu gelar juara. Indonesia yang turun full-team gagal total dan hanya mampu mencapai babak semifinal.

Hasil final:
Joachim Fischer Nielsen/Christinna Pedersen [Denmark/5]-Zhang Nan/Zhao Yunlei [China/1]    17-21 21-18 23-21    
Nozomi Okuhara [Japan]-Akane Yamaguchi [Japan]    21-18 21-12    
Lin Dan [China/5]-Viktor Axelsen [Denmark/7] 21-19 16-21 21-19    
Zhao Yunlei/Zhong Qianxin [China/8]-Christinna Pedersen/Kamilla Rytter Juhl [Denmark/4] 21-12 21-16    
Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong [Korea/1]-Fu Haifeng/Zhang Nan [China/5] 21-19 29-27

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

Internasional
Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

Sports
Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

Badminton
Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

Timnas Indonesia
Fasilitas Layanan Medis di Muenchen untuk Piala Eropa 2024

Fasilitas Layanan Medis di Muenchen untuk Piala Eropa 2024

Internasional
Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Internasional
Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Internasional
Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Internasional
Gian Zola Ramaikan Bursa Transfer Persib, Sang Adik Beckham Beri Bocoran

Gian Zola Ramaikan Bursa Transfer Persib, Sang Adik Beckham Beri Bocoran

Liga Indonesia
Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Internasional
Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Internasional
Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Internasional
Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Liga Indonesia
Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com