Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Stoner: Balapan Akan Lama dan Panas

Kompas.com - 26/07/2015, 08:24 WIB
SUZUKA, KOMPAS.com - Pemegang dua gelar juara dunia MotoGP, Casey Stoner, akan menjalani balapan perdananya di Suzuka 8 Hours, Minggu (26/7/2015). Pebalap Australia tersebut membalap untuk Musashi RT Harc-Pro, bersama Michael van der Mark (Belanda) dan Takuma Takahashi (Jepang).

"Saya belum pernah melakukan balapan ini sebelumnya. Saya senang dengan pengalaman ini dan Suzuka merupakan sirkuit yang luar biasa. Ini merupakan sesuatu yang baru bagi saya," kata Stoner pada konferensi pers usai Top 10 Trial, Sabtu (25/7/2015).

Top 10 Trial hanya diikuti 10 tim terbaik dari hasil latihan bebas sehari sebelumnya dan digelar untuk menentukan posisi start terdepan. Stoner mengantar timnya meraih posisi start ketiga dengan waktu putaran terbaik 2 menit 6,335 detik.

Stoner meninggalkan MotoGP pada akhir 2012. Saat ini dia terdaftar sebagai salah satu pebalap penguji Honda Racing Corporation (HRC).

"Balapan ini jelas berbeda dengan dulu di MotoGP. Di sini jauh lebih santai dan intensitasnya juga berbeda. Setelah tiga tahun tidak balapan, butuh waktu bagi otot saya untuk menyesuaikan diri. Namun, sekarang sudah semakin nyaman," jelas ayah satu putra tersebut.

Setelah sesi Top 10 Trial kemarin, Rossi mengaku masih ada beberapa bagian kecil dari motor timnya yang harus diperbaiki. Dia yakin, motornya akan bisa lebih cepat saat balapan berlangsung.

"Tidak mudah untuk menggabungkan tiga pebalap dalam satu tim dengan gaya balap yang berbeda. Balapan akan berlangsung lama dengan cuaca sangat panas. Kami akan berusaha untuk berada di depan," ucap Stoner.

Balapan Suzuka 8 Hours berlangsung Minggu (26/7/2015) pukul 11.30-19.30 waktu setempat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com