Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Atlet Renang Thailand Tersandung Doping

Kompas.com - 06/06/2015, 16:38 WIB

SINGAPURA, Kompas.com - Atlet nomor 200 meter gaya dada asal Thailand, Nuttapong Ketin batal turun dalam SEA Games XXVIII Singapura setelah  terbukti positif mengonsumsi zat terlarang jenis clenbuterol.

Mundurnya Nuttapong merupakan pukulan berat buat kontingen Thailand yang berambisi untuk mempertahankan gelar juara umum SEA Games.

Chef de Mission Thailand,  Thana Chaiprasit, Sabtu (5/6/2015) menjelaskan bahwa Nuttapong tetap di Singapura untuk menunggu hasil pemeriksaan sampel B yang diambil bulan lalu oleh WADA sebelum tim Thailand berangkat ke SEA Games.

Nuttapong memastikan mundur dari nomor 100 dan 200 meter gaya dada dan dua nomor estafet di SEA Games kali ini. Dengan kondisi ini Thailand harus merevisi lagi estimasi perolehan medali emas dari arena renang.

Nuttapong, 22, merupakann atlet pembawa bendera Thailand saat pembukaan Olimpiade LOndon 2012. Ia membantah menggunakan zat terlarang tersebut secara sengaja dan menduga kemungkinan mendapatkannya dari suplemen diet.

"Saya memastikan tidak pernah secara sengaja menggunakan kandungan terlarang," kata Nuttapong.  Ia mengaku sangat terkejut karena selama ini sangat berhati-hati dalam menggunakan obat-obatan mau pun suplemen.

Thailand masih memiliki atlet renang gaya dada, yaitu Matjiur Radomyos. Di nomor gaya dada cabang renang, Indonesia memiliki tiga atlet: Indra Gunawan, Dennis Joshua Tiwa dan Gagarin Nathaniel.

Di nomor 200 meter gaya dada yang akan dilombakan Sabtu (6/6/2015) malam ini, Indonesia akan menurunkan Gagarin Nathaniel dan Dennis Yoshua Tiwa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Internasional
Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Internasional
Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Internasional
Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com