Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PB Djarum Kudus Targetkan Juara Bertahan

Kompas.com - 03/12/2012, 23:01 WIB
Amanda Putri Nugrahanti

Penulis

SOLO, KOMPAS.com — Klub PB Djarum Kudus bertekad untuk mempertahankan gelar juara dalam Kejuaraan Nasional Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia atau Kejurnas PBSI 2012 di Kota Solo, Jawa Tengah.

Manajer PB Djarum Kudus Fung Permadi, Senin (3/12/2012), di Kota Solo, mengungkapkan  keoptimisannya untuk mengulang kejayaan pada kejurnas 2010  di Makasar.

Oleh karena itu, dia mengerahkan sebagian besar pemain pemusatan latihan nasional (pelatnas) untuk nomor beregu dewasa, seperti Tontowi Ahmad yang meraih juara pada Makau Terbuka 2012, Dyonisius Hayom Rumbaka, Maria Febe Kusumastuti, dan Mohammad Ahsan.

"Target kami mempertahankan gelar juara. Peluang terbesar kami ada pada tunggal putra-putri, ganda putra, dan ganda campuran," kata Permadi. Dia juga memastikan lawan-lawan terkuat Djarum Kudus adalah Jaya Raya Jakarta, Jaya Raya Suryanaga, Tangkas Specs Jakarta, Mutiara Bandung, dan SGS PLN.

Djarum Kejurnas PBSI 2012 yang berlangsung mulai Selasa (4/12/2012) hingga Sabtu (8/12/2012) di GOR Sritex Arena itu diikuti oleh 21 klub bulu tangkis dan 24 provinsi di seluruh Indonesia. Akan ada dua nomor yang dipertandingkan dalam kejurnas ini, yaitu nomor beregu campuran dewasa dan nomor perorangan taruna.

Para pemain senior akan diturunkan oleh masing-masing klub dalam ajang tersebut. Jaya Raya, misalnya, akan menurunkan Markis Kido, Pia Zebadiah, dan Rizky Amalia yang sebelumnya bertanding di Makau Terbuka 2012. Demikian juga Liliana Natsir dan Simon Santoso yang menjadi andalan klub Tangkas Specs. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Liga Inggris
Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Liga Indonesia
Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com