Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

55 Petinju Bertarung di Ajang Sarung Tinju Emas

Kompas.com - 15/11/2012, 21:55 WIB

MAKASSAR, Kompas.com - Kejuaraan nasional tinju master Sarung Tinju Emas (STE) yang berlangsung 5-9 Desember 2012 di Makassar akan melibatkan 55 petinju dari berbagai provinsi.

Ketua Umum PB Pertina Reza Ali di Makassar, Kamis (15/11/2012), mengatakan, petinju yang turun di kejuraan STE adalah mereka yang tampil sebagai juara di kejurnas, PON, Piala Wapres, SEA Games 2011 dan beberapa kejuaran lainnya di Tanah Air.

Sebanyak 30 petinju yang kini mengikuti Pelatnas di Makassar juga akan tampil di STE. Ini juga sekaligus sebagai seleksi untuk memilih 11 petinju yang akan mengikuti latihan selama delapan bulan di Kuba.

"Kita akan pilih tujuh petinju putra dan empat putri yang akan berlatih di Kuba," ujar Reza yang didampingi Ketua Pengprov Pertina Sulsel, Ryan Latief.

Sementara itu Ketua Pengprov Pertina Sulsel Ryan Latief menyatakan, pihaknya telah siap menggelar event tinju nasional antarmaster tersebut, yang mempertandingkan 14 kelas terdiri atas delapan kelas putra dan empat kelas putri.

Menurut Ryan, STE 2012 adalah yang pertama menggelar pertandingan nomor putri, sehingga pada STE di Makassar ini akan lebih menarik dibanding pada STE sebelumnya yang sempat vacum selama tiga tahun.

"Kita akan bekerja maksimal untuk menyukseskan STE dengan memilih tempat pertandingan yang cukup representatif maupun akomodasi seluruh peserta di hotel berbintang," ujar Ryan.

Pengprov Pertina Sulsel sebagai penyelenggara mengharapkan bisa menurunkan sejumlah petinju di STE 2012, selain yang telah tercatat sebagai petinju master dan merebut berbagai gelar di sejumlah kejuaraan nasional.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com