Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 07/11/2012, 16:57 WIB
EditorAloysius Gonsaga Angi Ebo

KOMPAS.com - Pekan depan, Valentino Rossi akan mengakhiri petualangannya yang sangat menyakitkan bersama Ducati karena dia kembali bergabung dengan Yamaha untuk membesut mesin YZR-M1. "The Doctor" bakal memulai perjalanannya bersama Yamaha itu pada tes post-race di Valencia.

Rossi tak sendirian kembali ke tim Jepang ini. Juara dunia sembilan kali grand prix ini juga akan melanjutkan kerjasamanya dengan bos kru Jerry Burgess, yang mana mereka sudah bersama-sama sejak tahun 2000.

Selama lebih dari satu dekade, pasangan ini berhasil merebut empat gelar juara dunia dan meraih 46 kemenangan, yang lebih banyak diraih bersama Yamaha. Rossi pun mengakui bahwa Burgess dan para kru-nya yang setia ikut memberikan kontribusi besar dalam kesuksesan sepanjang kariernya.

"Sangat sulit untuk memikirkan tentang balapan tanpa timku. Ini seperti ketika anda bersama istrimu selama 25 tahun dan sulit membayangkan hidupmu tanpa dirinya," ujar Rossi kepada MCN baru-baru ini.

Memang, Rossi dan Burgess tak pernah terpisahkan sehingga ketika pebalap Italia itu meninggalkan Yamaha di akhir 2010 untuk bergabung dengan Ducati, Burgess pun ikut. Tetapi ketika Rossi sepakat untuk kembali ke Yamaha untuk musim 2013, sempat ada kabar Burgess enggan pindah karena dia ingin menyelesaikan misinya bersama Ducati.

Akan tetapi, MCN mengungkapkan bahwa Burgess dan para kru Rossi juga akan kembali ke Yamaha. Hal itu dikonfirmasi selama GP Malaysia di Sirkuit Sepang, bulan lalu.

Kembalinya Rossi tentu saja mengingatkan orang akan rivalitasnya dengan pebalap Spanyol yang kini berstatus pebalap nomor satu Yamaha yang baru saja merebut gelar juara dunia keduanya di MotoGP, Jorge Lorenzo. Mengenai hal itu, Burgess punya jawaban, seperti wawancara eksklusif dengan MCN.

Tanya: Apa perasaanmu mengenai kembali ke Yamaha?

Burgess: Ini sesungguhnya lebih kepada pebalap. Dia tentu saja kembali karena merasa bisa meraih sesuatu yang berbeda di Yamaha dan mereka pasti membuat sebuah kesempatan baginya. Jadi, mereka juga meyakininya. Anda bisa menyebutnya sebuah garis hidup untuk kembali ke sana dan setiap orang akan menunggu dengan berdebar-debar uji coba di Valencia.

T: Valentino mengatakan dia tak bisa membayangkan membalap tanpa krunya. Apakah anda merasakan hal yang sama?

B: Kami sudah bersama-sama dari 2000 hingga sekarang, sehingga secara potensi kadang-kadang saya pikir ada sesuatu yang diuntungkan dalam olahraga oleh sebuah perubahan. Tetapi setiap orang familiar dengan sistem Yamaha dan bagaimana kerja Yamaha. Mereka juga familiar dengan bagaimana kami bekerja.

T: Apakah anda berpikir tentang berhenti?

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Daftar Pemain Timnas Indonesia Vs Palestina dan Argentina: 8 Gabung Awal, 7 Menyusul, 11 Belum Hadir

Daftar Pemain Timnas Indonesia Vs Palestina dan Argentina: 8 Gabung Awal, 7 Menyusul, 11 Belum Hadir

Sports
Sandy Walsh Tak Mau Main-main di Kampung Halaman Kakek Buyut

Sandy Walsh Tak Mau Main-main di Kampung Halaman Kakek Buyut

Liga Indonesia
Nobar Final Liga Champions di San Siro, 43.000 Tiket Ludes dalam 7 Jam

Nobar Final Liga Champions di San Siro, 43.000 Tiket Ludes dalam 7 Jam

Liga Champions
4 Calon Pengganti Karim Benzema di Real Madrid, Harry Kane Teratas

4 Calon Pengganti Karim Benzema di Real Madrid, Harry Kane Teratas

Sports
Jadwal Singapore Open 2023: 11 Wakil Indonesia Tampil, Diawali Duel Merah Putih

Jadwal Singapore Open 2023: 11 Wakil Indonesia Tampil, Diawali Duel Merah Putih

Badminton
Jadwal Final Europa Conference League 2023: Fiorentina Vs West Ham

Jadwal Final Europa Conference League 2023: Fiorentina Vs West Ham

Sports
Kisah Atlet Blind Judo Nurul Fadilah, Berduka Usai Harumkan Nama Indonesia

Kisah Atlet Blind Judo Nurul Fadilah, Berduka Usai Harumkan Nama Indonesia

Sports
Timnas Indonesia Vs Palestina: 10 Persen Hasil Tiket Disumbangkan, Baru 8 Pemain Gabung Latihan

Timnas Indonesia Vs Palestina: 10 Persen Hasil Tiket Disumbangkan, Baru 8 Pemain Gabung Latihan

Sports
Jelang Piala Dunia Wanita 2023, Gema Simon Menginspirasi Putri-putri Indonesia

Jelang Piala Dunia Wanita 2023, Gema Simon Menginspirasi Putri-putri Indonesia

Sports
Tiket Indonesia Vs Argentina: Penjualan Terakhir Hari Ini 12.00 WIB

Tiket Indonesia Vs Argentina: Penjualan Terakhir Hari Ini 12.00 WIB

Liga Indonesia
AC Milan Pecat Maldini: Keputusan Gila, Pedoman 'Moneyball' dan Data

AC Milan Pecat Maldini: Keputusan Gila, Pedoman "Moneyball" dan Data

Liga Italia
Gebrakan Al Ittihad: Boyong Benzema dan Kante ke Arab Saudi, Gelontorkan Rp 4,7 Triliun!

Gebrakan Al Ittihad: Boyong Benzema dan Kante ke Arab Saudi, Gelontorkan Rp 4,7 Triliun!

Sports
Karim Benzema Resmi ke Al Ittihad, Diupah Rp 3,1 Triliun!

Karim Benzema Resmi ke Al Ittihad, Diupah Rp 3,1 Triliun!

Liga Lain
Indonesia Vs Palestina: Laga Sakral, Bukan Sekadar FIFA Matchday

Indonesia Vs Palestina: Laga Sakral, Bukan Sekadar FIFA Matchday

Liga Indonesia
AC Milan Resmi Pecat Paolo Maldini

AC Milan Resmi Pecat Paolo Maldini

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+