Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Thorpe Bercerita Lewat Bukunya

Kompas.com - 01/11/2012, 03:17 WIB

Ian Thorpe, salah satu legenda renang dunia asal Negeri Kanguru, Australia, kembali menyangkal rumor yang menyebutkan dirinya gay.

Hal tersebut kembali ditegaskan kepada wartawan yang mengikuti acara peluncuran buku otobiografinya, This is Me, Rabu (31/10), di Sydney, Australia.

Thorpe yang asal Sydney dan baru 13 Oktober lalu genap berusia 30 tahun mengaku, ia merasa sangat terpukul jika dihadapkan dengan pertanyaan yang menyangkut integritasnya tersebut. ”Akibatnya, saya merasa sangat malu. Kadang saya ingin bersembunyi,” tuturnya saat diwawancarai ABC TV.

”Tentu saya tidak ingin menyinggung siapa pun, baik teman-teman saya maupun kalangan gay di mana pun mereka berada, akibat kemarahan atau rasa frustrasi jika ditanya sehubungan dengan hal tersebut,” tutur Thorpe, peraih lima medali emas olimpiade.

Thorpe, yang mampu meraih emas dan menjadi wakil Australia dalam Kejuaraan Dunia Renang pada usia yang baru mencapai 14 tahun, menambahkan, ”Justru apa yang saya peroleh dari rasa frustrasi tadi, malah masyarakat berpikir bahwa saya telah berbohong.”

”Memang perilaku saya sungguh berbeda dan saya yakin sangat sangat berbeda dari siapa pun,” tegasnya.

”Saya memang hanya seperti kutu. Saya hanya salah seorang yang kebetulan mendapat kesempatan menjadi olahragawan berprestasi. Saya menyukai keindahan dari berbagai benda yang ada di dunia ini. Dan saya sangat menyenangi nilai keindahan,” tutur Thorpe.

Mungkin karena besarnya cita-rasanya itu, Thorpe pernah menjadi duta perusahaan ternama Giorgio Armani. Dia juga menjadi desainer untuk berbagai perhiasan dan desainer pakaian dalam.

Promosi buku

Untuk dapat mengetahui bagaimana Ian Thorpe, ia mengingatkan, sebaiknya membaca bukunya itu. Sebab, dia juga menuliskan tentang upaya untuk keluar dari depresi yang dihadapi akibat masalah pertanyaan tersebut.

Termasuk juga upaya Thorpe kembali ke kolam renang, setelah empat tahun lebih istirahat, agar tampil di Olimpiade London baru lalu. Sekalipun gagal, Thorpe kini bersiap untuk ke Kejuaraan Dunia Renang 2013. (REUTERS/AFP/AP/NIC)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com