Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Boediono Cek Persiapan PON Riau

Kompas.com - 09/09/2012, 09:41 WIB
Tomy Trinugroho A.

Penulis

PEKANBARU, KOMPAS.com -  Wakil Presiden Boediono, Minggu (9/9/2012) pagi, tiba di Pekanbaru, Riau. Kedatangannya ditujukan khusus untuk memeriksa kesiapan PON XVIII, di Riau.

Tiba di Pangkalan TNI Angkatan Udara Roesmin Noerjadin, Pekanbaru, Boediono segera menggelar pertemuan dengan Ketua Umum PB PON Rusli Zainal dan Ketua Umum KONI Tono Suratman. Wapres didampingi sejumlah pejabat antara lain Menteri Koordinator Kesejahteraan Agung Laksono.

PON XVIII dimulai pada Selasa (11/9/2012). Sejumlah persoalan, seperti keterlambatan pengerjaan venue dan dampak konflik di tubuh organisasi induk cabang olahraga, dikabarkan menghambat persiapan PON XVIII.

Rusni menyampaikan, venue dan stadion yang akan dipakai kini sudah siap.

Tono menuturkan, pekerjaan menyiapkan PON XVIII merupakan suatu pekerjaan yang sangat mulia. Kendala memang ada, tetapi kini secara umum semua venue siap dipakai. "Siap bertanding," ujarnya.

Wapres Boediono mengingatkan, PON XVIII adalah hajatan nasional sehingga jangan sampai perhatian justru hanya tersedot pada kekurangan yang ada. "Harus dijaga supaya semangat di Solo dulu tetap ada, yakni kepercayaan diri untuk berprestasi, kebersamaan di antara sesama warga bangsa," katanya.

Dari Pangkalan TNI AU Roesmin Noerjadin, Wapres dan rombongan meninjau ke stadion dan venue.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Liga Inggris
Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Bundesliga
Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com