Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Schumacher Tetap Jadi Mesin Uang

Kompas.com - 07/09/2012, 20:35 WIB

MONZA, Kompas.com - Status pebalap veteran dan tak pernah lagi meraih kemenangan tak mengurangi rezeki Michael Schumacher. Malah, pebalap Mercedes ini tetap menjadi mesin uang, karena dia kembali mendapatkan sponsor baru, yang diperkenalkannya menjelang GP Italia di Sirkuit Monza, akhir pekan ini.

Sekarang, Schumacher menjadi duta untuk mempromosikan peralatan bikinan China, meskipun tidak disebutkan merek yang disponsorinya. Untuk itu, juara dunia tujuh kali Formula 1 tersebut mendapat bayaran sekitar 7,5 juta euro (sekitar Rp 91,528 miliar dengan kurs 1 euro: 12.203).

Memang, Schumacher selalu kebanjiran rezeki walaupun kemenangan terakhir yang diraih pebalap Jerman ini terjadi pada Oktober 2006. Nama besar serta deretan prestasi yang diraih pebalap berusia 43 tahun ini membuat banyak pihak tertarik untuk menjadikannya sebagai ikon. Sejauh ini, sudah ada tujuh sponsor privat.

Tak heran, mantan pebalap Ferrari ini memiliki penghasilan yang besar. Menurut majalah Forbes, Schumacher masuk posisi 20 besar atlet dengan penghasilan tertinggi di dunia, di mana dalam setahun dia berhasil meraup uang 24 juta euro (gaji plus sponsor) - Schumacher masih jauh tertinggal dari petinju berusia 35 tahun dari Amerika Serikat, Floyd Mayweather Jr, dengan penghasilan 68 juta euro.

Lantas, mengapa Schumacher mengundang minat tersebut (iklan)? Menurut orang berpengalaman di jurnal Promote & Sell, Leif Pellikan: "Michael Schumacher jauh melampaui para penggemar Formula 1 di dunia internasional. Dia juga dikenal karena ambisi, karena ketelitian, dan masih sebagai olahragawan top. Singkatnya, afiliasi di sini merupakan taruhan yang sangat aman.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Liga Italia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Liga Spanyol
Link Live Streaming Almeria Vs Barcelona, Kickoff 02.30 WIB

Link Live Streaming Almeria Vs Barcelona, Kickoff 02.30 WIB

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com