Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gadis Keturunan Jawa Sabet Emas Lagi bagi Belanda

Kompas.com - 05/08/2012, 06:35 WIB

LONDON, Kompas.com - Perenang putri andalan Belanda, Ranomi Kromowidjojo, kembali menyabet medali emas pada nomor gaya bebas sprint yang menjadi andalannya. Setelah menjadi pemenang di nomor 100 meter pada Kamis (2/8/2012) lalu, kini dia kembali jadi yang tercepat pada 50 meter gaya bebas, Sabtu (4/8).

Bukan cuma emas yang diperolehnya. Perenang keturunan Jawa, Indonesia, ini juga membuat rekor Olimpiade dengan catatan waktu 24,05 detik. Medali perunggu diraih perenang Belarusia, Aliaksandra Herasimenia, dengan catatan waktu 28,28 detik, disusul perenang Belanda lainnya, Marleen Veldhuis, dengan catatan waktu 24,39 detik.

"Saya datang ke sini dengan harapan meraih tiga medali emas. Kami juga berharap melakukan yang lebih baik di gaya bebas estafet 4x100 meter, dan saya merasa tekanan datang dari diri sendiri, negara dan seluruh dunia, tetapi yang terbaik yang mungkin bisa kami raih adalah perak," ujar Kromowidjojo, yang merayakan hari ulang tahunnya yang ke-22 pada akhir bulan ini.

"Saya harus percaya dengan orang-orang Belanda. Saya tidak mau terlalu merayakan kemenangan 50 meter ini, saya akan melakukannya setelah upacara pengalungan medali selesai," tambahnya.

Sayang, ambisi untuk merebut tiga medali tersebut gagal diraih Kromowidjojo. Pasalnya, pada nomor estafet yang menjadi incarannya itu, Belanda tak kuasa menahan laju Amerika Serikat, Australia, dan Jepang, yang berturut-turut merebut emas, perak dan perunggu.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

    FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

    Timnas Indonesia
    PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

    PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

    Timnas Indonesia
    Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

    Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

    Liga Indonesia
    LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

    LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

    Liga Indonesia
    Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

    Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

    Liga Indonesia
    LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

    LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

    Liga Indonesia
    LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

    LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

    Liga Indonesia
    Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

    Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

    Liga Inggris
    LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

    LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

    Liga Indonesia
    LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

    LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

    Liga Indonesia
    Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

    Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

    Badminton
    Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

    Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

    Liga Indonesia
    Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

    Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

    Liga Inggris
    Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

    Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

    Liga Inggris
    Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

    Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

    Liga Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com