Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ahsan/Bona Berpeluang Lolos

Kompas.com - 23/07/2012, 19:56 WIB

JAKARTA, Kompas.com -  Ganda putra Indonesia, Bona Septano/Muhammad Ahsan berpeluang lolos ke perempatfinal Olimpiade setelah bergabung di grup B.

Di grup B ini, Bona/Ahsan  bersaing dengan unggulan 4, Ko Sung Hyun/Yoo yeong Seong, Bodin Issara/Maneepong Jongjit serta Adam Cwalina/Michal Logosz.

Bona/Ahsan berpeluang lolos karena di nomor ganda, dua peringkat teratas dari tiap grup berhak lolos ke babak perempatfinal.

Di atas kertas, Bona/Ahsan lebih baik dari dua ganda lainnya, Issara/Jongjit serta Cwalina/Logosz. Menghadapi kedua lawannya tersebut, Bona/Ahsan unggul dalam satu kali pertemuan.

Sementara Bona/Ahsan selama ini belum pernah menang menghadapi ganda Korea, Ko Sung Hyun/Yoo Yeon Seong. Dalam lima pertemuan, Bona/Ahsan belum pernah menang atas Ko/Yoo.

Di nomor ganda putera ini, pasangan juara Olimpiade Sydney 2000, Tony Gunawan masuk dalam grup D. Tony yang di Sydney merebut medali emas bersama Candra Wijaya, kini turun bersama Howard Bach dnegan bendera AS.

Berikut pembagian grup ganda putra:
Group A
Cai Yun / Fu Haifeng (1)
Fang Chieh Min / Lee Sheng Mu
Ross Smith / Glenn Warfe
Ingo Kindervater / Johannes Schoettler
 
Group B
Ko Sung Hyun / Yoo Yeong Seong (4)
Bodin Issara / Maneepong Jongjit
Adam Cwalina / Michal Logosz
Mohammad Ahsan / Bona Septano
 
Group C
Mathias Boe / Carsten Mogensen (3)
Chai Biao / Guo Zhendong
Dorian Lance James / Willem Viljoen
Vladimir Ivanov / Ivan Sozonov

Group D
Jung Jae Sung/Lee Yong Dae (2)
Howard Bach / Tony Gunawan
Naoki Kawamae / Shoji Sato
Koo Kien Keat / Tan Boon Heong

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Usia Bukan Halangan, Daud Yordan Pasang Target Menang KO atas Juan Leal

    Usia Bukan Halangan, Daud Yordan Pasang Target Menang KO atas Juan Leal

    Olahraga
    Pebasket China Zhang Ziyu soal Tinggi Badan 220 Cm: Saya Anggap Anugerah...

    Pebasket China Zhang Ziyu soal Tinggi Badan 220 Cm: Saya Anggap Anugerah...

    Sports
    Daud 'Boxing Senator' Yordan Siap Turun Ring Lagi

    Daud 'Boxing Senator' Yordan Siap Turun Ring Lagi

    Olahraga
    Antusiasme Tinggi An Se-young Jelang Olimpiade Paris 2024

    Antusiasme Tinggi An Se-young Jelang Olimpiade Paris 2024

    Badminton
    Jadwal Drawing Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

    Jadwal Drawing Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

    Timnas Indonesia
    Link Live Streaming Georgia Vs Portugal, Kickoff 02.00 WIB

    Link Live Streaming Georgia Vs Portugal, Kickoff 02.00 WIB

    Internasional
    Profil Adhitia Herawan, Bos Persib Penerus Teddy Tjahjono

    Profil Adhitia Herawan, Bos Persib Penerus Teddy Tjahjono

    Liga Indonesia
    Georgia Vs Portugal: Laga Impian, Jersey Cristiano Ronaldo Incaran

    Georgia Vs Portugal: Laga Impian, Jersey Cristiano Ronaldo Incaran

    Internasional
    Kala Suporter Diminta Tidak Menyerbu Cristano Ronaldo di Lapangan

    Kala Suporter Diminta Tidak Menyerbu Cristano Ronaldo di Lapangan

    Internasional
    Potensi Jalur Timnas Inggris ke Final Euro 2024

    Potensi Jalur Timnas Inggris ke Final Euro 2024

    Internasional
    Isu Kencang Dimas Drajad ke Persib, Maung Bandung Terima Lagi Pemain dari Kesatuan?

    Isu Kencang Dimas Drajad ke Persib, Maung Bandung Terima Lagi Pemain dari Kesatuan?

    Liga Indonesia
    Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

    Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

    Internasional
    Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

    Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

    Sports
    Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

    Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

    Badminton
    Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

    Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

    Timnas Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com