Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 21/07/2012, 23:14 WIB
EditorAloysius Gonsaga Angi Ebo

KOMPAS.com - Indonesia baru bisa berbicara dalam bidang olahraga kalau pemerintah dan masyarakat menganggap olahraga itu penting. Sama penting dengan penghargaan terhadap puskesmas, misalnya.

Begitu judul dan kepala berita Kompas di halaman 10 tertanggal 7 Agustus 1976. Berita itu diturunkan beberapa hari setelah kontingen Indonesia pulang dari Olimpiade Montreal.

Yang berbicara soal olahraga dan puskesmas itu adalah Suprayogi, Ketua Bidang Luar Negeri KONI Pusat ketika itu. Suprayogi yang jenderal angkatan ’45 memang ikut mendampingi tim yang terdiri atas tujuh atlet di Montreal.

Di Montreal, Suprayogi yang sibuk tanya kiri tanya kanan sangat terkesan dengan penampilan atlet-atlet kelas dunia. Dari 10 besar, tujuh di antaranya adalah negara sosialis, tiga dari negara liberal.

Kedua kubu itu juga punya sistem pembinaan olahraga yang berbeda. Negara liberal, kata Suprayogi, pembinaan olahraganya didukung oleh sponsor perusahaan-perusahaan. Adapun negara sosialis, pembinaan olahraga didukung oleh pemerintah. ”Sekarang tinggal kita mau pilih sistem yang mana,” tutur Suprayogi.

Pada tahun 1976 itu pula dia menyinggung soal pentingnya sistem pembinaan memiliki pendekatan ilmiah. Juga dia berapi-api mengemukakan keyakinan akan pentingnya psikologi olahraga.

Dalam wawancara itu, Suprayogi menyinggung pula perihal pemassalan olahraga. ”Pemassalan olahraga mulai dari taman kanak-kanak adalah mutlak. Karena dari mereka inilah kita harapkan, 10 tahun sampai 15 tahun nanti akan muncul olahragawan-olahragawan berprestasi dunia,” katanya.

Kini 36 tahun telah berlalu. Faktanya, dukungan pemerintah terhadap olahraga tentu ada dan besar. Semisal, gelontoran dana pemberangkatan kontingen Olimpiade 2012 sebesar Rp 26,6 miliar meski dicairkan lima hari sebelum berangkat dan peralatan tanding atlet panahan belum di tangan.

Dukungan swasta tentu ada. Namun, apakah semua saling menunjang dalam strategi pembinaan yang jelas, itu yang harus dikaji lebih jauh oleh para ahli. (YNS)

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

    Terkini Lainnya

    Privy Golf Festival 2023 Tuai Animo Tinggi dari Peserta

    Privy Golf Festival 2023 Tuai Animo Tinggi dari Peserta

    Sports
    Final Liga Europa: Doa Ancelotti untuk AS Roma, Kans Terbuka berkat Mourinho

    Final Liga Europa: Doa Ancelotti untuk AS Roma, Kans Terbuka berkat Mourinho

    Liga Lain
    Persib Terima Konsekuensi dan Risiko Banyak Pemain Dipanggil Timnas

    Persib Terima Konsekuensi dan Risiko Banyak Pemain Dipanggil Timnas

    Liga Indonesia
    Arema FC Perkenalkan Dua Pemain Asing, Total 12 Muka Baru Telah Merapat

    Arema FC Perkenalkan Dua Pemain Asing, Total 12 Muka Baru Telah Merapat

    Liga Indonesia
    Joao Felix Akan Jadi Korban Pertama Kedatangan Mauricio Pochettino

    Joao Felix Akan Jadi Korban Pertama Kedatangan Mauricio Pochettino

    Liga Inggris
    Proyek Benito Villamarin, Real Betis Pasang Kursi dari Jaring Ikan

    Proyek Benito Villamarin, Real Betis Pasang Kursi dari Jaring Ikan

    Liga Spanyol
    Legenda Sepak Bola Dunia ke Indonesia: Abidal Ucap Assalamualaikum, Veron Beri Wejangan

    Legenda Sepak Bola Dunia ke Indonesia: Abidal Ucap Assalamualaikum, Veron Beri Wejangan

    Liga Indonesia
    Bursa Transfer: Membongkar Celah Klub Kecolongan Saat Tes Medis Pemain

    Bursa Transfer: Membongkar Celah Klub Kecolongan Saat Tes Medis Pemain

    Liga Indonesia
    ASEAN Para Games 2023, Tim Para-atletik Indonesia Buru 39 Emas

    ASEAN Para Games 2023, Tim Para-atletik Indonesia Buru 39 Emas

    Sports
    Cara Beli Tiket Timnas Indonesia Vs Argentina: Daftar Harga, Syarat dan Ketentuan

    Cara Beli Tiket Timnas Indonesia Vs Argentina: Daftar Harga, Syarat dan Ketentuan

    Sports
    Puja-puji Talenta Muda I Giallorossi kepada Jose Mourinho

    Puja-puji Talenta Muda I Giallorossi kepada Jose Mourinho

    Liga Italia
    Man City Vs Man United, Beda Ten Hag dan Pep Jelang Final Piala FA

    Man City Vs Man United, Beda Ten Hag dan Pep Jelang Final Piala FA

    Liga Inggris
    Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia U20 2023: Amerika Serikat Vs Selandia Baru, Uzbekistan Vs Israel

    Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia U20 2023: Amerika Serikat Vs Selandia Baru, Uzbekistan Vs Israel

    Sports
    Erick Thohir Rayakan Ulang Tahun Bareng 4 Legenda Sepak Bola Dunia, STY Pakai Batik

    Erick Thohir Rayakan Ulang Tahun Bareng 4 Legenda Sepak Bola Dunia, STY Pakai Batik

    Liga Indonesia
    Hasil Kualifikasi Thailand Open 2023, 3 Wakil Indonesia Tembus Babak Utama

    Hasil Kualifikasi Thailand Open 2023, 3 Wakil Indonesia Tembus Babak Utama

    Badminton
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Verifikasi akun KG Media ID
    Verifikasi akun KG Media ID

    Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

    Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

    Lengkapi Profil
    Lengkapi Profil

    Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+