Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jakob Oetama: Negara Asia Sekarang Unjuk Gigi

Kompas.com - 12/12/2011, 10:58 WIB
Ester Meryana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pimpinan Umum Kompas Gramedia Jakob Oetama, menyebutkan negara-negara di wilayah Asia sekarang bisa unjuk diri. Menurut dia, ini merupakan fenomena menarik yang sekarang banyak diperbincangkan publik.

"Bahwa telah terjadi perubahan perkembangan yaitu tampilnya negara-negara Asia tidak terkecuali Asia Tenggara. Kita rasakan, kita melihat gejala-gejala positif di Asia Tenggara," ujar Jakob dalam sambutannya di acara KOMPAS100 CEO Forum, yang berlangsung di Ballroom Hotel Kempinski, Jakarta, Senin ( 12/12/2011 ).

Jakob menuturkan, salah satu yang mengangkat hal itu adalah buku Asia Hemisfer Baru Dunia karangan Kishore Mahbubani yang peluncurannya baru dilakukan beberapa waktu lalu di Kompas Gramedia. Dalam buku itu diterangkan bahwa Indonesia sebagai pemimpian ASEAN berhasil menempatkan diri sebagai mediator hingga menjadi pusat gravitasi dalam percaturan geopolitik pascahegemoni adidaya Amerika Serikat.

Baiknya kondisi Asia, khususnya Indonesia, menjadi acuan bagi acara KOMPAS100 CEO Forum kali ini. Acara ini pun mengangkat tajuk "Perekonomian Indonesia 2012 ." "Pertemuan yang menurut saya sangat tepat timingnya," tambah Jakob.

Di mana, terang dia, acara akan diisi oleh para CEO dari berbagai perusahaan yang telah secara konkrit melakukan perbuatan, mendapatkan hasil, dan pemecahan persoalan yang akhirnya mereka dapat menghasilkan momentum yang positif.

Sejumlah pembicara yang hadir dan memberikan pemaparan diantaranya Deputi Gubernur BI, Hartadi A Sarwono, Dirut BNI Gatot M Suwondo, hingga Dirut PT Astra International Tbk, Prijono Sugiarto.

Jakob pun berterima kasih karena Kompas diberikan kepercayaan dalam menyelenggarakan acara ini. "Saya atas nama rekan-rekan saya mengucapkan syukur pada yang Maha Kuasa, terima kasih kepada BNI, terima kasih kepada para pendukung dan hadirin," sebut dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

    Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

    Timnas Indonesia
    Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

    Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

    Badminton
    Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

    Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

    Liga Indonesia
    Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

    Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

    Badminton
    Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

    Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

    Liga Lain
    Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

    Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

    Internasional
    Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

    Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

    Liga Spanyol
    Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

    Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

    Badminton
    Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

    Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

    Liga Inggris
    Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

    Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

    Badminton
    Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

    Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

    Timnas Indonesia
    Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

    Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

    Internasional
    Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

    Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

    Liga Inggris
    Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

    Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

    Liga Indonesia
    Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

    Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

    Timnas Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com