Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kido/Hendra Absen di Final Super Series

Kompas.com - 05/12/2011, 22:26 WIB
Gatot Widakdo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com- Pemain ganda putra Markis Kido/Hendra Setiawan tak bisa tampil di final Super Series yang berlangsung di Liuzhou, China 14-18 Desember mendatang. Juara olimpiade Beijing ini harus absen karena tidak lolos kualifikasi peringkat Super Series yang dikeluarkan BWF.

Sesuai ketentuan turnamen, Final Super Series hanya bisa diikuti pemain yang peringkatnya berada di posisi delapan besar. Namun, pemain yang peringkatnya di bawah delapan besar masih berpeluang tampil jika ada lebih dari dua pemain dari satu negara di peringkat delapan besar.

Berdasarkan peringkat Super Series, Markis Kido/Hendra Setiawan bertengger di peringkat 10. Mereka berada di bawah Alvent Yulianto/Hendra AG yang berada di peringkat sembilan.

Di ganda putra, Indonesia cuma meloloskan pasangan Bona Septano/Muhammad Ahsan yang berada di peringkat delapan.

Di tunggal putra, Simon Santoso dan Taufik Hidayat bisa tampil di final Super Series karena dua pemain China Chen Jin dan Du Pengyu harus mundur karena sudah ada dua wakil China lainnya yang peringkatnya lebih tinggi, yakni Chen Long dan Lin Dan.

Dengan demikian otomatis, Simon dan Taufik yang berada di peringkat sembilan dan sepuluh, bisa tampil menggantikan Chen Jin (peringkat lima) dan Du Pengyu (7).

Di ganda putri, Indonesia sama sekali tidak punya wakil karena tak satu pasangan pun yang masuk dalam delapan besar. Kondisi lebih memprihatinkan di tunggal putri karena tak ada satu pemain pun di peringkat 25 besar. Satu-satunya yang meyakinkan adalah pasangan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir yang tampil dengan modal sebagai pemain peringkat 5.

"Ya, itulah realitasnya. Ini gambaran persaingan menuju olimpiade. Mau tidak mau, pemain kita harus mengejar poin sebanyak mungkin sampai bulan April mendatang," kata Ketua Bidang Pembinaan Prestasi PBSI Hadi Nazri.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com