Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiger Woods Dilempar "Hot Dog"

Kompas.com - 11/10/2011, 15:56 WIB

KOMPAS.com — Tiger Woods nyaris terkena lemparan hot dog dari seorang penggemar yang menyaksikan aksinya ketika tampil di putaran final turnamen Frys.com Terbuka, Minggu (9/10/11). Beruntung, mantan pegolf nomor satu dunia ini terhindar dari kejadian tersebut, dan fan yang melempar hot dog itu langsung ditangkap polisi setempat.

Peristiwa itu terjadi pada hari ke-16 turnamen di hole ketujuh par tiga dengan jarak 19 kaki ketika Woods mengincar birdie. Orang tersebut berlari ke tepi green di CordeValle Golf Clu, dan berteriak: "Tiger, Tiger," sebelum melemparkan hot dog ke udara.

Menurut kepala keamanan turnamen itu, Dan Diggins, penggemar yang melempar hot dog tersebut tidak pernah lebih dekat dari 40 kaki dengan Woods. Setelah melempar, dia langsung menyerah karena menjatuhkan diri ke tanah untuk ditangkap, lalu dikeluarkan dari lapangan.

"Saya membalikkan badan, dan hot dog melayang di udara," ujar Woods setelah mencatat tiga di bawah par 68. "Saya menduga dia ingin masuk di dalam berita.

"Saya cukup fokus pada pukulan saya ketika dia mulai berteriak. Tampaknya dia sudah siap untuk ditangkap karena dia langsung berbaring di tanah, meletakkan tangannya di belakang punggung, dan memutar kepalanya."

Pegolf India, Arjun Atwal, yang bermain dengan Woods di babak final, melukiskan insiden tersebut sebagai salah satu yang paling aneh yang pernah dilihatnya di lapangan golf.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Brasil untuk Copa America 2024: Tanpa Neymar, Ada Paqueta

Daftar Skuad Brasil untuk Copa America 2024: Tanpa Neymar, Ada Paqueta

Internasional
Hasil Final dan Daftar Juara MilkLife Soccer Challenge Kudus Series 2 2024

Hasil Final dan Daftar Juara MilkLife Soccer Challenge Kudus Series 2 2024

Sports
Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Liga Indonesia
Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com