Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PBSI Adakan Seleksi Nasional Pemain Ganda

Kompas.com - 03/09/2011, 23:01 WIB

JAKARTA, Kompas.com -  Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) akan mengadakan seleksi nasional untuk pemain kategori ganda, Senin (5/9).

Para peserta seleknas berasal dari seluruh Indonesia dan akan akan diundang untuk latihan dan seleksi mulai tanggal 5 September 2011 mendatang.

Pemilihan para peserta seleksi nasional ini dilakukan oleh tim pemandu bakat yang memantau prestasi mereka dari sejumlah turnamen. Sebanyak 52 peserta seleksi berasal dari beberapa klub di Indonesia, diantaranya Jaya Raya Jakarta, PB Djarum, Jaya Raya Suryanaga, Mutiara Bandung, dan sebagainya.

Berikut daftar peserta seleknas pemain ganda 2011:
1. Jones Rafly Jansen (PB Djarum, DKI Jakarta)
2. Dandi Prabudita (PB Djarum, DKI Jakarta)
3. Muhammad Sholihuddin Allan (Jaya Raya Suryanaga, Jawa Timur)
4. Nur Wahid Ardianto (Jaya Raya Suryanaga, Jawa Timur)
5. Putra Eka Rhoma (Jaya Raya Jakarta, DKI Jakarta)
6. Hafiz Faisal (Jaya Raya Jakarta, DKI Jakarta)
7. Didit Juang Indrianto (PB Djarum, DKI Jakarta)
8. Praveen Jordan (PB Djarum, DKI Jakarta)
9. Hardianto (Mutiara Bandung, Jawa Barat)
10. Ivandi Danang Pradita (Pusdiklat Pikiran Rakyat Tasikmalaya, Jawa Barat)
11. Samuel Paulus (Tangkas Alfamart, DKI Jakarta)
12. Wahyu Nayaka Pangkaryaniva (Tangkas Alfamart, DKI Jakarta)
13. Kenas Adi Haryanto (PB Djarum, DKI Jakarta)
14. Sigid Sudrajad (PB Djarum, DKI Jakarta)
15. Kevin Sanjaya Sukamulyo (PB Djarum, DKI Jakarta)
16. Lukhi Apri Nugroho(PB Djarum, DKI Jakarta)
17. Ade Yusuf Santoso (Hi-Qua Wima Surabaya, Jawa Timur)
18. Rizky Hidayat (Hi-Qua Wima Surabaya, Jawa Timur)
19. Arya Maulana Aldiartama (PB Djarum, DKI Jakarta)
20. Edi Subaktiar (PB Djarum, DKI Jakarta)
21. Selvanus Geh (Hi-Qua Wima Surabaya, Jawa Timur)
22. Ronald Alexander (Jaya Raya Suryanaga, Jawa Timur)
23. Rangga Yave Rianto (PB Djarum, DKI Jakarta)
24. Seiko Wahyu Kusdianto (PB Djarum, DKI Jakarta)
25. Ikhsan Adam Wirawan (Guna Dharma Bandung, Jawa Barat)
26. Setyaldi Putra Wibowo (Guna Dharma Bandung, Jawa Barat)
27. Felix Kinalsal (PB Djarum, DKI Jakarta
28. Rizky Susanto (PB Djarum, DKI Jakarta)
29. Maya Rosita (Citra Raya – Unesa Surabaya, Jawa Timur)
30.  Andriani Ratnasari (Citra Raya – Unesa Surabaya, Jawa Timur)
31. Melati Daeva Oktaviani (PB Djarum, DKI Jakarta)
32. Ririn Amelia (PB Djarum, DKI Jakarta)
33. Shella Devi Aulia (Jaya Raya Jakarta, DKI Jakarta)
34. Anggia Shitta Awanda (Jaya Raya Jakarta, DKI Jakarta)
35. Nurbeta Kwanrico (PB Djarum, DKI Jakarta)
36. Deariska Putri Medita (PB Djarum, DKI Jakarta)
37. Aris Budiharti (Jaya Raya Jakarta, DKI Jakarta)
38. Dian Fitriani (Jaya Raya Jakarta, DKI Jakarta)
39. Sri Wulansari (Pusdiklat DKI, DKI Jakarta)
40. Mega Cahya Purnama Lestari (Jaya Raya Jakarta, DKI Jakarta)
41. Melvira Oklamano (Mutiara Bandung, Jawa Barat)
42. Rina Andriani (Ragunan Jakarta, DKI Jakarta)
43. Gloria Emanuelle Widjaja (PB Djarum, DKI Jakarta)
44. Khaeriah Rosmini (PB Djarum, DKI Jakarta)
45. Afni Fadilla (Ragunan Jakarta, DKI Jakarta)
46. Putri Sekartaji (Ragunan Jakarta, DKI Jakarta)
47. Ni Ketut Mahadewi (Jaya Raya Suryanaga, Jawa Timur)
48. Ila Alvionitasari Putri Purnama (Jaya Raya Suryanaga, Jawa Timur)
49. Heti Nugraheni (Jaya Raya Suryanaga, Jawa Timur)
50. Yayu Rahayu Novia Permatasari (PB Djarum, DKI Jakarta)
51. Maretha Dea Giovani (DIY, Yogyakarta)
52. Alfian Eko Prasetia (Jaya Raya Jakarta, DKI Jakarta)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com